Berita

Ilustrasi/Net

Nusantara

Rekapitulasi Suara Kecamatan, Prabowo Menang Telak Di Sampang Kota

SENIN, 29 APRIL 2019 | 11:49 WIB | LAPORAN: YELAS KAPARINO

Pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 02 Prabowo Subianto-Sandiaga Uno menang telak di kecamatan Sampang Kota, Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur.

Berdasarkan hasil rapat pleno rekapitulasi suara tingkat Kecamatan Sampang Kota, Paslon 02 itu meraih 65.947 suara sedanghkan pasangan Jokowi – Maruf Amin hanya meraih 17.029 suara pemilih.

“Ada 3.805 suara yang dinyatakan tidak sah,” terang anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Sampang Kota, Agus Wedi, seperti dilansir RMOL Jatim, Senin (29/4).


Berdasarkan rekapitulasi itu, suara terbanyak untuk Paslon 02 disumbang dari Kelurahan Gunung Sekar sebanyak 8.610 suara. Sedangkan Paslon 01 mendulang suara paling banyak di Pulau Mandangin dengan 3. 204 suara.

Rekapitulasi suara tingkat Kecamatan dilakukan Sabtu kemarin, dimulai pukul 19.00 WIB dan berakhir sekitar pukul 23.00 WIB.

“Usai rekapitulasi sekaligus dilakukan penyerahan form model DA1 kepada para saksi,” tandas Agus.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Pernyataan Eggi Sebut Akhlak Jokowi Baik jadi Bulan-bulanan Warganet

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:40

Senyum Walikota Madiun

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:19

Rapim Kemhan-TNI 2026 Tekankan Sishankamrata sebagai Kekuatan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:55

Legislator PKS Dorong Penyaluran KUR Pekerja Migran Tepat Waktu

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:35

Digiring ke Gedung KPK, Walikota Madiun Malah Minta Didoakan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:20

Bencana Menerjang, BUMN Datang

Senin, 19 Januari 2026 | 23:55

Polisi Bongkar Clandestine Lab Tembakau Sintetis Senilai Rp2 Miliar

Senin, 19 Januari 2026 | 23:37

Mantan Jubir KPK Ali Fikri Raih Gelar Doktor Hukum Unair

Senin, 19 Januari 2026 | 23:11

Napi Bebas Pakai Gawai di Lapas Bukan Kelalaian Biasa

Senin, 19 Januari 2026 | 23:02

Walikota Madiun Maidi Dkk Tiba di Gedung KPK, Sebagian Lewat Belakang

Senin, 19 Januari 2026 | 22:46

Selengkapnya