Berita

Jusuf Kalla bersama anies baswedan/RMOL

Nusantara

JK Antar Anies Ke Balaikota, Bahas Kursi Wagub?

SELASA, 23 APRIL 2019 | 16:19 WIB | LAPORAN:

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan tiba di Balaikota DKI Jakarta usai menghadiri acara di Kawasan Berikat Nusantara (KBN) Jakarta Utara, Selasa (23/4).

Menariknya, Anies menumpangi mobil Mercedes Benz berplat RI 2. Mobil tersebut tak lain adalah mobil dinas Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla.

Benar saja, saat turun dari mobil, Anies ternyata diantar ke kantornya oleh JK, sapaan Jusuf Kalla.


Pantauan Kantor Berita Politik RMOL, rombongan Wapres tiba di Pendopo Balaikota DKI pada pukul 15.47 WIB.

Pertemuan keduanya cukup menyita perhatian mengingat baru-baru ini berembus kabar soal sosok yang bakal mengisi kursi Wakil Gubernur DKI Jakarta yang hingga kini masih kosong.

Dari kabar yang beredar, sosok pengganti Sandiaga sebagai Wakil Gubernur adalah pengusaha Erwin Aksa yang tak lain keponakan JK.

Saat ditanya terkait kedatangannya, Anies dan JK yang mengenakan batik panjang ini hanya menebar senyum dan masuk ke Balaikota.

"Kita kan warga Jakarta, mau bertemu gubernur," jelas JK.

Pertemuan keduanya berlangsung singkat, hanya sekitar 5 menit. Pertemuan keduanya juga berlangsung secara tertutup.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Pernyataan Eggi Sebut Akhlak Jokowi Baik jadi Bulan-bulanan Warganet

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:40

Senyum Walikota Madiun

Selasa, 20 Januari 2026 | 01:19

Rapim Kemhan-TNI 2026 Tekankan Sishankamrata sebagai Kekuatan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:55

Legislator PKS Dorong Penyaluran KUR Pekerja Migran Tepat Waktu

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:35

Digiring ke Gedung KPK, Walikota Madiun Malah Minta Didoakan

Selasa, 20 Januari 2026 | 00:20

Bencana Menerjang, BUMN Datang

Senin, 19 Januari 2026 | 23:55

Polisi Bongkar Clandestine Lab Tembakau Sintetis Senilai Rp2 Miliar

Senin, 19 Januari 2026 | 23:37

Mantan Jubir KPK Ali Fikri Raih Gelar Doktor Hukum Unair

Senin, 19 Januari 2026 | 23:11

Napi Bebas Pakai Gawai di Lapas Bukan Kelalaian Biasa

Senin, 19 Januari 2026 | 23:02

Walikota Madiun Maidi Dkk Tiba di Gedung KPK, Sebagian Lewat Belakang

Senin, 19 Januari 2026 | 22:46

Selengkapnya