Berita

RDP Komisi VIII dengan Menag/RMOL

Nusantara

Bahas Penambahan Kuota Haji, Komisi VIII DPR Gelar RDP Dengan Menag

SELASA, 23 APRIL 2019 | 11:36 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

Komisi VIII DPR RI bersama Menteri Agama RI gelar rapat dengar pendapat sebagai tindak lanjut kesepakatan Pemerintah Indonesia bersama Pemerintah Arab Saudi dalam penambahan kuota jamaah haji.

"Rapat ini sebagai tindak lanjut mengenani adanya penambahan kuota haji untuk jamaah Indonesia sebanyak 10 ribu jamaah," ujar Menteri Agama, Lukman Hakim Syaifuddin di Gedung Nusantara II, Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (23/4).

Lukman menjelaskan bahwa penambahan kuota jamaah haji tahun ini merupakan kali kedua setelah sebelumnya tahun 2017 juga ada penambahan.


"Penambahan 10 ribu tahun ini menjadi kali kedua setelah sebelumnya tahun 2017 juga sebanyak 10 ribu," jelasnya.

Penambahan kuota, kata Lukman, selalu diperjuangkan Pemerintah Indonesia untuk memfasilitasi calon jamaah yang hingga kini harus menunggu antrian berangkat.

"Ini menjadi buah dari apa yang selama ini diperjuangkan Pemerintah Indonesia, kita bersyukur tahun ini Pemerintah Arab Saudi mengabulkan penambahan ini," tukasnya.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Sambut Imlek

Selasa, 20 Januari 2026 | 12:12

Warning Dua OTT

Selasa, 20 Januari 2026 | 12:01

AS Kirim Pesawat Militer ke Greenland, Denmark Tambah Pasukan

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:41

Purbaya: Tukar Jabatan Kemenkeu-BI Wajar dan Seimbang

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:34

Sumbar Perlu Perencanaan Matang Tanggap Bencana

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:32

Stasiun MRT Harmoni Bakal Jadi Pusat Mobilitas dan Aktivitas Ekonomi

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:29

Juda Agung Resign, Keponakan Prabowo Diusung Jadi Deputi Gubernur BI

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:20

Kepala Daerah Harus Fokus Bekerja Bukan Cari Celah Korupsi

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:16

Presiden Bulgaria Mundur di Tengah Krisis Politik

Selasa, 20 Januari 2026 | 10:53

Bupati Pati Sudewo Cs Digiring ke Gedung Merah Putih KPK

Selasa, 20 Januari 2026 | 10:41

Selengkapnya