Berita

Dedi Prasetyo/Net

Publika

Polisi Izinkan Robertus Robet Pulang Hari Ini

KAMIS, 07 MARET 2019 | 09:18 WIB | LAPORAN: IDHAM ANHARI

Pihak Direktorat Siber Bareskrim Polri mengizinkan Robertus Robet pulang seusai menjalani pemeriksaan.

Dosen sosiologi Universitas Negeri Jakarta itu dijemput paksa dari kediamannya di perumahan Mutiara Depok, Sukmajaya, Jawa Barat pada jelang tengah malam tadi (Rabu, 7/2) atas pelanggaran UU ITE. Status hukumnya kini resmi tersangka.

Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Dedi Prasetyo menyampaikan bahwa Robet tidak ditahan karena ancaman hukuman di bawan dua tahun.

"Diperiksa sebagai tersangka, habis ini dipulangkan karena ancaman hukuman di bawah dua tahun,” kata Dedi saat dikonfirmasi, Kamis (7/3).

Video orasi Robet tengah menyanyikan cuplikan pelesetan Mars ABRI dalam aksi Kamisan, Kamis (28/2) pekan lalu, menjadi dasar tuduhannya. Video berdurasi 7 menit 40 detik yang diunggah melalui laman Youtube itu telah beredar luas di media sosial.

Sebelumnya, Robet yang mantan aktivis 98 menjelaskan, potongan lagu plesetan Mars ABRI yang dinyanyikannya dalam aksi Kamisan pada Kamis (28/2) pekan lalu, dibuat semasa perjuangan reformasi untuk mengingatkan agar pemerintah tidak mengakomodasi kepentingan militer kembali mengisi jabatan sipil. Sebab, penghapusan dwi fungsi ABRI adalah salah satu agenda utama Reformasi 1998.

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

2.700 Calon Jemaah Haji Jember Mulai Berangkat 20 Mei 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:49

Bertahun Tertunda, Starliner Boeing Akhirnya Siap Untuk Misi Awak Pertama

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:39

Pidato di OECD, Airlangga: Indonesia Punya Leadership di ASEAN dan G20

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:27

Jokowi: Pabrik Baterai Listrik Pertama di RI akan Beroperasi Bulan Depan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 13:09

Keputusan PDIP Koalisi atau Oposisi Tergantung Megawati

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:49

Sri Mulyani Jamin Sistem Keuangan Indonesia Tetap Stabil di Tengah Konflik Geopolitik Global

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:40

PKB Lagi Proses Masuk Koalisi Prabowo-Gibran

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:26

Menko Airlangga Bahas 3 Isu saat Wakili Indonesia Bicara di OECD

Sabtu, 04 Mei 2024 | 12:11

LPS: Orang yang Punya Tabungan di Atas Rp5 Miliar Meningkat 9,14 Persen pada Maret 2024

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:58

PKS Sulit Gabung Prabowo-Gibran kalau Ngarep Kursi Menteri

Sabtu, 04 Mei 2024 | 11:51

Selengkapnya