Berita

Nicolas Maduro/Net

Dunia

Utusan Khusus AS Diam-diam Temui Menlu Venezuela

JUMAT, 15 FEBRUARI 2019 | 14:31 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Utusan khusus Amerika Serikat untuk Venezuela, Elliott Abrams, bertemu diam-diam dengan Menteri Luar Negeri Venezuela Jorge Arreaza, pekan ini.
 
Kabar itu dilaporkan oleh Associated Press (Kamis, 14/2), dengan mengutip pejabat senior Venezuela, serta pernyataan Maduro dalam sebuah wawancara.
 
Arreaza, dikabarkan bertemu dua kali dengan Abrams di New York selama beberapa jam. Dalam sebuah wawancara, Maduro mengatakan bahwa Arreza juga mengundang Abdan untuk datang ke Venezuela secara pribadi, secara publik atau diam-diam.
 

 
"Jika (Abrams) ingin bertemu, beri tahu saya kapan, di mana dan bagaimana dan saya akan berada di sana," begitu kata Maduro, seperti dimuat Associated Press.
 
Sementara itu, mengutip pejabat senior Venezuela anonim, pertemuan terbaru dilakukan awal pekan ini.
 
Abrams sendiri pada 7 Februari lalu mengatakan bahwa waktu untuk berdialog dengan Maduro telah lama berlalu, kecuali untuk menegosiasikan kepergiannya dari kursi nomor satu Venezuela. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Sekolah Rakyat dan Investasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 22:03

Agenda Danantara Berpotensi Bawa Indonesia Menuju Sentralisme

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:45

JMSI Siap Perkuat Peran Media Daerah Garap Potensi Ekonomi Biru

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:34

PP Himmah Temui Menhut: Para Mafia Hutan Harus Ditindak Tegas!

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:29

Rezim Perdagangan dan Industri Perlu Dirombak

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:15

GMPG Pertanyakan Penanganan Hukum Kasus Pesta Rakyat Garut

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:02

Roy Suryo Ogah Ikuti Langkah Eggi dan Damai Temui Jokowi

Kamis, 15 Januari 2026 | 21:00

GMNI: Bencana adalah Hasil dari Pilihan Kebijakan

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:42

Pakar Hukum: Korupsi Merusak Demokrasi Hingga Hak Asasi Masyarakat

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:28

DPR Setujui Anggaran 2026 Komnas HAM Rp112 miliar

Kamis, 15 Januari 2026 | 20:26

Selengkapnya