Berita

Foto: Net

Hukum

2 Pegawai KPK Dianiaya Di Hotel Borobudur, Ini Penjelasan Manajemen

SENIN, 11 FEBRUARI 2019 | 15:30 WIB | LAPORAN:

Penganiayaan terhadap dua pegawai Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Minggu (3/2) dinihari lalu, terjadi di drop-off lobi Hotel Borobudur, Jakarta Pusat.  

Berkaitan proses hukum peristiwa itu yang masih ditangani Polda Metro Jaya, Marketing Communications Manager Hotel Borobudur, Rizki Permata Sari menyampaikan komitmen penuh pihaknya untuk kooperatif dan terbuka jika dibutuhkan dalam pemeriksaan.

Kedua pegawai KPK itu diduga dianiaya pegawai Pemprov Papua yang saat itu tengah melakukan rapat.

Rizki menerangkan, saat kejadian, pihak keamanan (security) hotel telah melakukan peleraian sesuai standard operation procedure (SOP)

Kemudian, mereka juga sudah kooperatif saat Polda Metro Jaya mendatangi Hotel Borobudur Jakarta. Saat itu telah diserahkan Digital Video Recording (DVR) sesuai permintaan Polda Metro Jaya. Termasuk juga telah dimintai keterangan tiga orang petugas keamanan hotel yang berada di lokasi saat kejadian berlangsung.

Rizki menegaskan komitmen Hotel Borobudur menjunjung tinggi sikap kooperatif dan terbuka dalam kasus dugaan penganiayaan pegawai KPK.

"Kami terus bekerja sama dengan pihak yang berwenang, menghormati proses hukum yang berlangsung termasuk mendukung Komisi Pemberantasan Korupsi dalam menjalankan fungsi dan tugasnya," demikian Rizki.[wid]

Populer

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Ketua Alumni Akpol 91 Lepas Purna Bhakti 13 Anggota

Minggu, 05 Mei 2024 | 17:52

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Kantongi Sertifikasi NBTC, Poco F6 Segera Diluncurkan

Sabtu, 04 Mei 2024 | 08:24

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Daftar Bakal Calon Gubernur, Barry Simorangkir Bicara Smart City dan Kesehatan Untuk Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 22:04

Acara Lulus-Lulusan Pakai Atribut Bintang Kejora, Polisi Turun ke SMUN 2 Dogiyai

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:57

Konflik Kepentingan, Klub Presiden Sulit Diwujudkan

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:41

Lantamal VI Kirim Bantuan Kemanusiaan Untuk Korban Banjir dan Longsor di Luwu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Ketua MPR: Ditjen Bea Cukai, Perbaiki Kinerja dan Minimalkan Celah Pelanggaran!

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:33

Anies: Yang Tidak Mendapatkan Amanah Berada di Luar Kabinet, Pakem Saya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:25

Ide Presidential Club Karena Prabowo Ingin Serap Pengalaman Presiden Terdahulu

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:17

Ma’ruf Amin: Presidential Club Ide Bagus

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:09

Matangkan Persiapan Pilkada, Golkar Gelar Rakor Bacakada se-Sumut

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:04

Dua Kapal Patroli Baru Buatan Dalam Negeri Perkuat TNI AL, Ini Spesifikasinya

Selasa, 07 Mei 2024 | 21:00

Selengkapnya