Berita

Suwarni/RMOL

Pertahanan

Bom Molotov Di Rumah Pimpinan KPK Diduga Dilemparkan Pengendara Sepeda Motor

RABU, 09 JANUARI 2019 | 13:20 WIB | LAPORAN: AHMAD KIFLAN WAKIK

. Teror bom molotov di kediaman Wakil Ketua Komisi Pemberantsan Korupsi (KPK), Laode Muhammad Syarif dilempar orang tidak dikenal dengan menggunakan kendaraan roda dua.

Hal tersebut diungkapkan saksi mata, Suwarni yang tinggal di seberang kediaman Laode di kawasan Kalibata, Jakarta Selatan itu.

"Jam 12 malam menjelang setengah 1. Sember gitu suara motornya, kenceng ngebut ngegas," ujar Suwarni kepada wartawan, Rabu (9/1).


Suwarni menjelaskan kejadian tersebut baru ketahuan pagi harinya setelah sopir pribadi Laode tiba.

Selanjutnya, dilakukan laporan kepada aparat kepolisian dan dilakukan olah tempat kejadian perkara sekitar pukul 7.00 WIB.

"Polisi dua orang datang menemukan botol kaca agak panjang. Di dalam botol itu seperti ada minyaknya, warnanya putih, dan ada sumbunya juga," sebut Suwarni. [rus]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lie Putra Setiawan, Mantan Jaksa KPK Dipercaya Pimpin Kejari Blitar

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:04

Pemangkasan Produksi Batu Bara Tak Boleh Ganggu Pasokan Pembangkit Listrik

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:00

Jaksa Agung Mutasi 19 Kajari, Ini Daftarnya

Senin, 12 Januari 2026 | 23:31

RDMP Balikpapan Langkah Taktis Perkuat Kemandirian dan Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 23:23

Eggi Sudjana-Damai Hari Lubis Ajukan Restorative Justice

Senin, 12 Januari 2026 | 23:21

Polri dan TNI Harus Bersih dari Anasir Politik Praktis!

Senin, 12 Januari 2026 | 23:07

Ngerinya Gaya Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 23:00

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA KTB Persiapkan Kader Bangsa

Senin, 12 Januari 2026 | 22:44

Megawati: Kritik ke Pemerintah harus Berbasis Data, Bukan Emosi

Senin, 12 Januari 2026 | 22:20

Warga Malaysia Ramai-Ramai Jadi WN Singapura

Senin, 12 Januari 2026 | 22:08

Selengkapnya