Berita

Bendera Korea Utara/Net

Dunia

Dubes Korut Untuk Italia Menghilang Sebulan Terakhir

KAMIS, 03 JANUARI 2019 | 22:39 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Dutabesar Korea Utara untuk Italia, Jo Song Gil, dilaporkan telah menghilang. Hal itu dikabarkan Yonhap merujuk pada laporan agen mata-mata Korea Selatan.

Pengumuman ini menyusul laporan yang belum dikonfirmasi sebelumnya yang menyebut bahwa diplomat top Pyongyang di Italia itu telah meminta suaka dari negara Barat yang tidak disebutkan.

Jo dikabarkan merupakan putra dan menantu pejabat tinggi Korea Utara.


Berbicara setelah briefing dari agen mata-mata pada hari Kamis (3/1), seorang anggota parlemen pemerintah Korea Selatan, Kim Min-ki mengatakan bahwa Jo meninggalkan kedutaan Roma lebih dari sebulan yang lalu.

"Penjabat penjabat duta besar Jo Song Gil berakhir pada akhir November tahun lalu dan dia melarikan diri dari kompleks diplomatik pada awal November," ujarnya, seperti dimuat BBC.

Badan Intelijen Nasional Korea Selatan, yang menginterogasi semua pembelot dari Korea Utara, mengatakan kepada anggota parlemen bahwa mereka tidak memiliki kontak dengannya sejak itu. Namun laporan itu tidak mengkonfirmasi bahwa Jo telah berusaha untuk membelot ke negara lain. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya