Berita

Dunia

Pria Ini Nekad Bajak Bus Di Hari Natal

SELASA, 25 DESEMBER 2018 | 19:48 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Seorang pria melakukan aksi nekad membajak sebuah bus dan menabrakkannya di kerumunan orang pada Hari Natal (Selasa, 25/12).

Insiden ini terjadi di kota Longyan, China. Akibatnya, lima orang meninggal dunia dan 21 lainnya luka-luka.

Peristiwa itu terjadi di pantai tenggara provinsi Fujian. Penyerang dilaporkan ditahan oleh polisi.


Menurut laporan awal, seperti dimuat Russia Today, penyerang menggunakan pisau untuk membajak bus.

Cuplikan video yang viral menunjukkan upaya polisi untuk menahan pelaku di tengah kerumunan orang.

Belum jelas motif di balik aksi nekad tersebut. Investigasi mendalam masih terus dilakukan. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya