Berita

Charles Michel/Net

Dunia

Raja Philippe Resmi Terima Pengunduran Diri PM Belgia

JUMAT, 21 DESEMBER 2018 | 18:58 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Raja Belgia Philippe menerima pengunduran diri Perdana Menteri Charles Michel pada hari Jumat (21/12).

Raja Philippe kemudian meminta pemerintahannya tetap dalam kapasitas sementara.

Dikabarkan Reuters, setelah berkonsultasi dengan para pemimpin partai, istana mengatakan dalam sebuah pernyataan bahwa raja telah menetapkan ada kesediaan untuk memastikan negara itu diperintah dengan baik sampai pemilihan berikutnya yang jatuh tempo pada tanggal 26 Mei 2019 mendatang.


Sebelumnya, Michel mengajukan pengunduran diri dari jabatannya awal pekan ini. Pengunduran dirinya dilakukan setelah muncul mosi tidak percaya terhadap pemerintahannya.

Dia kehilangan dukungan dari New Flemish Alliance nasionalis atas dukungannya untuk kesepakatan migrasi PBB yang diteken di Maroko pekan lalu. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya