Berita

Kontingen Indonesia/RMOL

Pertahanan

Tetap Ada Bonus Buat Kontingen AARM, Meski Tidak Sebesar Asian Games

SABTU, 01 DESEMBER 2018 | 08:57 WIB | LAPORAN: ADITYO NUGROHO

. Kontingen Indonesia dalam kejuaraan Lomba Tembak antar Angkatan Darat Negara-negara ASEAN atau ASEAN Armies Rifle Meet (AARM) ke-28 tahun 2018 yang diselenggarakan di Malaysia pada 10-30 November 2018 yang meraih juara umum tetap akan diberikan bonus.

Danjen Kopassus Mayjen TNI Eko Margiyono menyatakan tetap ada bonus bagi para anggota kontingen AARM ke-28 yang telah mengharumkan nama TNI AD, bangsa dan negara.

"Kalau bonus pasti ada seperti tahun-tahun sebelumnya. Sama seperti Asian Games ada bonus buat atlet berprestasi walaupun tidak sebesar Asian Games bonusnya," kata Danjen Kopassus usai menyambut kedatangan  kontingen di Lanud Halim Perdanakusuma, Jakarta, Jumat (30/11).

Dala kejuaraan tersebut, kontingen Indonesia mampu mempersembahkan perolehan 9 tropi, 32 emas, 14 perak dan 10 perunggu. Sejak bergulir pada tahun 1991, kontingen Indonesia selalu meraih gelar juara.

Danjen Kopassus menambahkan bahwa kejuaraan tahun ini, kontingen Indonesia memecahkan rekor dengan memperoleh 32 emas.

Sambung Eko, selain menerima bonus dari dinasnya masing-masing, anggota kontingen juga akan mendapat apresiasi dari PT Pindad.

"Dari PT Pindad itu bentuknya bukan bonus tapi apresiasi. Seperti tahun sebelumnya mereka diundang oleh PT Pindad kemudian diberikan apresiasi," pungkas Eko Margiyono. [rus]

Populer

Jagoan PDIP di Pilkada 2024 Berpeluang Batal, Jika….

Minggu, 08 September 2024 | 09:30

Slank sudah Kembali ke Jalan yang Benar

Sabtu, 07 September 2024 | 00:24

Soal Video Winson Reynaldi, Pemuda Katolik: Maafkan Saja, Dia Tidak Tahu Apa yang Dia Perbuat!

Senin, 09 September 2024 | 22:18

Jemaah Suruh RK Turun dari Panggung Haul Mbah Priok

Senin, 02 September 2024 | 09:22

Akun Kaskus Fufufafa yang Hina Prabowo Diduga Gibran, Grace Natalie: Dipastikan Dulu

Rabu, 04 September 2024 | 04:44

Ngeri! Ahok Ancam Tinggalkan PDIP Jika Banteng Usung Anies

Minggu, 01 September 2024 | 13:33

Megawati Digugat Kader Banteng ke PN Jakpus

Sabtu, 07 September 2024 | 14:49

UPDATE

Dewas BPKH Buka-bukaan Nilai Manfaat Haji Reguler Rp7,8 T

Rabu, 11 September 2024 | 23:23

Seleksi Capim KPK, PBHI Prediksi 20 Nama Pilihan Pansel Sarat Kepentingan Politis

Rabu, 11 September 2024 | 23:22

KPU RI Terbitkan Surat, Pendaftaran Masinton Pasaribu-Mahmud Effendi Berpeluang Diterima

Rabu, 11 September 2024 | 23:07

Anak Pahlawan Nasional Lapor KY soal Tanah 77 Meter Persegi

Rabu, 11 September 2024 | 23:06

Gibran Jadi Sasaran Tembak Buat Lemahkan Jokowi-Prabowo

Rabu, 11 September 2024 | 23:04

Kejagung Dituntut Proses Dugaan Korupsi Aset Korpri

Rabu, 11 September 2024 | 23:01

Tanggapi Budi Arie, PDIP Minta KPK Tetap Harus Panggil Kaesang!

Rabu, 11 September 2024 | 22:28

Ngaku Dijebak Oknum untuk Gugat SK DPP, Lima Kader PDIP Minta Maaf ke Megawati

Rabu, 11 September 2024 | 22:14

Polisi Buru Pengemudi Mobil Penabrak Restoran Jepang di Senopati

Rabu, 11 September 2024 | 22:04

Imbang 0-0 Lawan Australia, Robby Darwis Optimis Indonesia Lolos Piala Dunia 2026

Rabu, 11 September 2024 | 21:59

Selengkapnya