Berita

Ilustrasi MBS/Amelia Fitriani

Dunia

Putra Mahkota Saudi Tiba Di Argentina Untuk KTT G20

RABU, 28 NOVEMBER 2018 | 20:30 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Putra Mahkota Arab Saudi, Mohammed bin Salman, mendarat di Buenos Aires Argentina setelah bertolak dari Tunisia, pada hari ini (Rabu, 28/11).

Kedatangannya ke Argentina adalah untuk ambil bagian dalam KTT G20 yang akan digelar di Argentina mulai Jumat (30/11).

Dimuat Reuters, kehadiran Putra Mahkota yang familiar disebut dengan akronim, MBS itu menjadi sorotan. Pasalnya, ini adalah kunjungan luar negeri perdananya, sambil menjalankan tur ke sejumlah negara sejak pekan lalu, pasca kasus pembunuhan wartawan senior Jamal Khashoggi di konsulat Saudi di Istanbul.


Nama MBS disebut-sebagai sebagai sosok yang memberikan persetujuan untuk pembunuhan Khashoggi. Namun Saudi membantah hal tersebut.

Kelompok pemantau, Human Rights Watch awal pekan ini meminta Argentina untuk menggunakan klausa kejahatan perang dalam konstitusi untuk menyelidiki keterlibatan apa pun oleh MBS dalam kemungkinan kejahatan terhadap kemanusiaan di Yaman dan pembunuhan Khashoggi. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya