Berita

Bentrok di perbatasan AS/Reuters

Dunia

Hadang Migran Ilegal, Petugas Perbatasan AS Lepaskan Gas Air Mata

SENIN, 26 NOVEMBER 2018 | 16:41 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Otoritas Amerika Serikat menutup perbatasan dengan Meksiko yang merupakan perbatasan tersibuk di negara itu selama beberapa jam akhir pekan kemarin (Minggu, 25/11).

Bukan hanya itu, petugas di lokasi juga menembakkan gas air mata kepada para migran Amerika Tengah yang berupaya mendekati perbatasan.

Akibatnya, lalu lintas di kedua arah ditangguhkan selama beberapa jam di pelabuhan masuk San Ysidro antara San Diego dan Tijuana. Hal tersebut mengganggu perdagangan di perbatasan darat yang paling aktif jalur perdagangannya.


Namun setelah beberapa jam, penyeberangan pejalan kaki dan lalu lintas kendaraan kemudian dilanjutkan.

Dikabarkan Reuters, pemerintah Meksiko mengatakan telah merebut kembali kendali atas penyeberangan perbatasan setelah hampir 500 migran mencoba menyeberangi perbatasan Amerika Serikat dengan cara kekerasan dan bersumpah untuk segera mendeportasi warga Amerika Tengah yang berusaha memasuki Amerika Serikat secara ilegal. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya