Berita

Anies Baswedan/RMOL

Nusantara

Anies Mengakui Rekomendasi KASN Belum Selesai Dikerjakan

KAMIS, 20 SEPTEMBER 2018 | 19:42 WIB | LAPORAN:

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengaku sedang menindaklanjuti rekomendasi Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN).

Menurut Anies pihaknya terus berkomunikasi terus dengan KASN, terkait perombakan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Pemprov DKI Jakarta yang dianggap melakukan pelanggaran oleh KASN.

"Semua item-item (rekomendasi KSN) itu sedang kita bicarakan juga," ujarnya di Balaikota DKI Jakarta, Kamis (20/9).

Anies tak keberatan jika KASN mengangap dirinya tidak menaati rekomendasi yang diberikan dan melaporkan tindakan tersebut ke Presiden Joko Widodo. Yang pasti, kata Anies, rekomendasi KASN sudah dilaksanakan, namun belum seluruhnya dikerjakan.

"Mudah-mudahan dalam waktu tidak terlalu lama lagi kita akan bisa tuntas semuanya," ujarnya.

Beberapa waktu lalu, pihak KASN melaporkan Anies Baswedan kepada Presiden Joko Widodo lantaran dianggap tidak menjalani rekomendasi untuk mengembalikan jabatan delapan dari 16 pejabat eselon II yang dicopot mendadak.

Rekomendasi KASN sendiri dikeluarkan setelah adanya temuan pelanggaran dalam perombakan terhadap 16 pejabat eselon II di lingkungan Pemerintah DKI. [nes]


Populer

KPK Ancam Pidana Dokter RSUD Sidoarjo Barat kalau Halangi Penyidikan Gus Muhdlor

Jumat, 19 April 2024 | 19:58

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Megawati Bermanuver Menipu Rakyat soal Amicus Curiae

Kamis, 18 April 2024 | 05:35

Diungkap Pj Gubernur, Persoalan di Masjid Al Jabbar Bukan cuma Pungli

Jumat, 19 April 2024 | 05:01

Bey Machmudin: Prioritas Penjabat Adalah Kepentingan Rakyat

Sabtu, 20 April 2024 | 19:53

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Viral Video Mesum Warga Binaan, Kadiv Pemasyarakatan Jateng: Itu Video Lama

Jumat, 19 April 2024 | 21:35

UPDATE

Satgas Judi Online Jangan Hanya Fokus Penegakkan Hukum

Minggu, 28 April 2024 | 08:06

Pekerja Asal Jakarta di Luar Negeri Was-was Kebijakan Penonaktifan NIK

Minggu, 28 April 2024 | 08:01

PSI Yakini Ekonomi Indonesia Stabil di Tengah Keriuhan Pilkada

Minggu, 28 April 2024 | 07:41

Ganjil Genap di Jakarta Tak Berlaku saat Hari Buruh

Minggu, 28 April 2024 | 07:21

Cuaca Jakarta Hari Ini Berawan dan Cerah Cerawan

Minggu, 28 April 2024 | 07:11

UU DKJ Beri Wewenang Bamus Betawi Sertifikasi Kebudayaan

Minggu, 28 April 2024 | 07:05

Latihan Evakuasi Medis Udara

Minggu, 28 April 2024 | 06:56

Akibat Amandemen UUD 1945, Kedaulatan Hanya Milik Parpol

Minggu, 28 April 2024 | 06:26

Pangkoarmada I Kunjungi Prajurit Penjaga Pulau Terluar

Minggu, 28 April 2024 | 05:55

Potret Bangsa Pasca-Amandemen UUD 1945

Minggu, 28 April 2024 | 05:35

Selengkapnya