Berita

Foto/Net

Ketua DPR Tidak Mau Program Pro Rakyat Jokowi Salah Sasaran

JUMAT, 10 AGUSTUS 2018 | 21:36 WIB | LAPORAN:

Pemerintah harus segera membenahi data penerima program bantuan sosial (bansos).

Sebab perbedaan data antar instansi membuat bansos berupa Program Keluarga Harapan (PKH), beras untuk warga sejahtera (rastra) ataupun Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tidak tepat sasaran.

Demikian disampaikan Ketua DPR RI Bambang Soesatyo. Menurutnya, seyogianya ada koordinasi antara Kementerian Sosial, Badan Pusat Statistik dan pemerintah daerah tentang kalangan yang berhak menerima bansos.

Selain harus ada pemutakhiran data penerima program pro rakyat yang jadi andalan pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

"Lakukan pemutakhiran data bersama agar terdapat keseragaman data mengenai penerima bansos, sehingga penyaluran bantuan sosial tepat sasaran," ujarnya kepada wartawan, Jumat (10/8).

Politikus Partai Golkar itu juga meminta Kementerian Dalam Negeri mendorong pemerintah daerah mengerahkan aparatur tingkat kelurahan untuk mendata warga secara berkala. Menurut Bambang, pendataan juga untuk memastikan penerima bansos sesuai dengan kriteria sebagai warga miskin.

"Melalui pendataan secara berkala akan diketahui warga yang dikatagorikan miskin sesuai dengan kriteria penerima bantuan sosial. Dan setiap program bantuan dapat menggunakan satu sistem basis data yang sama," jelasnya. [wah]

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Bentuk Unit Khusus Pidana Ketenagakerjaan, Lemkapi sebut Kapolri Visioner

Kamis, 02 Mei 2024 | 22:05

KPK Sita Bakal Pabrik Sawit Diduga Milik Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 21:24

Rakor POM TNI-Polri

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:57

Semarak Hari Kartini, Srikandi BUMN Gelar Edukasi Investasi Properti

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:50

KPK Sita Kantor Nasdem Imbas Kasus Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:46

Sesuai UU Otsus, OAP adalah Pribumi Pemilik Pulau Papua

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:33

Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan pada Global CSR dan ESG Summit 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:21

Pabrik Narkoba di Bogor Terungkap, Polisi Tetapkan 5 Tersangka

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:15

Ahmed Zaki Harap Bisa Bermitra dengan PKB di Pilgub Jakarta

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:50

PP Pemuda Muhammadiyah Gelar Tasyakuran Milad Songsong Indonesia Emas

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:36

Selengkapnya