Berita

Benjamin Netanyahu/net

Dunia

AS Mundur Dari Komisi HAM PBB, PM Netanyahu Girang Luar Biasa

RABU, 20 JUNI 2018 | 07:25 WIB | LAPORAN: MEGA SIMARMATA

Perdana Menteri (PM) Israel, Benjamin Netanyahu, girang luar biasa saat mendengar pengumuman bahwa Pemerintah Amerika Serikat memutuskan menarik diri dari keanggotaan Komisi Hak Asasi Manusia Perserikatan Bangsa Bangsa.

Hari Selasa (19/6), PM Netanyahu langsung menyampaikan ucapan terima kasih kepada Presiden Donald Trump, termasuk kepada Menteri Luar Negeri AS, Mike Pompeo, dan Duta Besar AS di PBB, Nikki Haley, yang telah mengumumkan AS keluar dari keanggotaan Komisi HAM PBB.


Baca:AS Keluar Dari Keanggotaan Komisi HAM PBB

Menurut Netanyahu, selama bertahun-tahun Komisi HAM PBB (UNHRC) telah terbukti sebagai organisasi yang bias, menebarkan permusuhan, anti-Israel. Semua itu telah membuat komisi mengkhianati misinya untuk melindungi hak asasi manusia.
Menurut Netanyahu, selama bertahun-tahun Komisi HAM PBB (UNHRC) telah terbukti sebagai organisasi yang bias, menebarkan permusuhan, anti-Israel. Semua itu telah membuat komisi mengkhianati misinya untuk melindungi hak asasi manusia.

Netanyahu juga mengecam UNHRC yang terus menerus obsesif menyerang Israel yang menurut Netanyahu sebagai salah satu negara paling demokratis di Timur Tengah.

"Keputusan AS meninggalkan UNHRC karena organisasi ini penuh prasangka. Maka keluarnya AS dari komisi ini merupakan sebuah pernyataan tegas bahwa cukup adalah cukup. Enough is enough," kata Netanyahu. [ald]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

AS Gempur ISIS di Suriah

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:14

Aksi Kemanusiaan PDIP di Sumatera Turunkan Tim Kesehatan Hingga Ambulans

Minggu, 11 Januari 2026 | 18:10

Statistik Kebahagiaan di Jiwa yang Rapuh

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:52

AS Perintahkan Warganya Segera Tinggalkan Venezuela

Minggu, 11 Januari 2026 | 17:01

Iran Ancam Balas Serangan AS di Tengah Gelombang Protes

Minggu, 11 Januari 2026 | 16:37

Turki Siap Dukung Proyek 3 Juta Rumah dan Pengembangan IKN

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:53

Rakernas PDIP Harus Berhitung Ancaman Baru di Jawa Tengah

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:22

Rossan Roeslani dan Ferry Juliantono Terpilih Jadi Pimpinan MES

Minggu, 11 Januari 2026 | 15:15

Pertamina Pasok BBM dan LPG Gratis untuk Bantu Korban Banjir Sumatera

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:50

Pesan Megawati untuk Gen Z Tekankan Jaga Alam

Minggu, 11 Januari 2026 | 14:39

Selengkapnya