Berita

Foto: RMOL

Nusantara

Datang Lebih Awal, Pemudik Menumpuk Di Stasiun Senen

RABU, 13 JUNI 2018 | 14:04 WIB | LAPORAN:

Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, ramai dipadati para pemudik, siang ini (Rabu, 13/6).

Pantauan di deket pintu masuk stasiun, banyak calon penumpang sudah datang lebih awal dari jadwal keberangkatan sehingga terjadi penumpukan.

"Memang terjadi penumpukan karena masih banyak juga masyarakat yang datang atau calon penumpang yang datang jauh lebih awal dari jadwal keberangkatannya," ujar Kepala Daerah Operasi I Jakarta, R. Dadan Rudiansyah di lokasi.

Alhasil, banyak calon penumpang yang memenuhi area di depan pintu masuk peron, pinggir jalan hingga depan minimarket.

Dadan mengatakan, sebetulnya sudah dilakukan antisipasi dengan mengatur pemberangkatan lebih awal dari jadwal seharusnya.

"Jadi kita memang cukup harus lebih kerja keras lagi untuk pengaturan di zona II," tuturnya. [wid]

Populer

Pendapatan Telkom Rp9 T dari "Telepon Tidur" Patut Dicurigai

Rabu, 24 April 2024 | 02:12

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Pj Gubernur Ingin Sumedang Kembali jadi Paradijs van Java

Selasa, 23 April 2024 | 12:42

Jurus Anies dan Prabowo Mengunci Kelicikan Jokowi

Rabu, 24 April 2024 | 19:46

Tim Hukum PDIP Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda

Selasa, 23 April 2024 | 19:52

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

UPDATE

Bentuk Unit Khusus Pidana Ketenagakerjaan, Lemkapi sebut Kapolri Visioner

Kamis, 02 Mei 2024 | 22:05

KPK Sita Bakal Pabrik Sawit Diduga Milik Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 21:24

Rakor POM TNI-Polri

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:57

Semarak Hari Kartini, Srikandi BUMN Gelar Edukasi Investasi Properti

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:50

KPK Sita Kantor Nasdem Imbas Kasus Bupati Labuhanbatu

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:46

Sesuai UU Otsus, OAP adalah Pribumi Pemilik Pulau Papua

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:33

Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan pada Global CSR dan ESG Summit 2024

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:21

Pabrik Narkoba di Bogor Terungkap, Polisi Tetapkan 5 Tersangka

Kamis, 02 Mei 2024 | 20:15

Ahmed Zaki Harap Bisa Bermitra dengan PKB di Pilgub Jakarta

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:50

PP Pemuda Muhammadiyah Gelar Tasyakuran Milad Songsong Indonesia Emas

Kamis, 02 Mei 2024 | 19:36

Selengkapnya