Berita

Politik

PAN: Usut Tuntas Sembako Maut Di Monas

KAMIS, 03 MEI 2018 | 18:48 WIB | LAPORAN:

. Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Amanat Nasional (PAN) menyampaikan belasungkawa terhadap Muhammad Rizki Syahputra (10) dan Mahesa Junaedi (12) yang tewas usai mengantri pembagian sembako di Monas.

"Kami dari PAN menyampaikan rasa belasungkawa dan kepedihan yang sangat mendalam," kata Ketua Badan Pemberdayaan Perempuan dan Anak DPP PAN Euis Fety Fatayati di kantor DPP PAN Jalan Senopati, Jakarta Selatan, Jakarta, Kamis (3/4).

PAN, sambung dia, menilai panitia tidak bertanggung jawab. Selain jatuh korban, panitia juga abai terhadap banyaknya sampah di lokasi usai pembagian sembako dilakukan.

"PAN juga meminta aparat untuk usut tuntas kasus ini," ujarnya.

Euis Fety menekankan hal ini harus benar-benar diusut tuntas agar masyarakat dapat melihat transparansi hukum yang jelas.

Insiden tewasnya kedua anak usai pembagian sembako oleh Forum Untukmu Indonesia di Monas. Wakil Gubernur DKI Sandiaga Uno mengatakan pemerintah DKI Jakarta ikut bertanggungjawab terhadap kematian Rizki dan Mahesa akibat berdesak-desakan dan dehidrasi dalam pembagian sembako.[dem]

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Misi Dagang ke Maroko Catatkan Transaksi Potensial Rp276 Miliar

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:51

Zita Anjani Bagi-bagi #KopiuntukPalestina di CFD Jakarta

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:41

Bapanas: Perlu Mental Berdikari agar Produk Dalam Negeri Dapat Ditingkatkan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:33

Sadiq Khan dari Partai Buruh Terpilih Kembali Jadi Walikota London

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:22

Studi Privat Dua Hari di Taipei, Perdalam Teknologi Kecantikan Terbaru

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:14

Kekuasaan Terlalu Besar Cenderung Disalahgunakan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:09

Demi Demokrasi Sehat, PKS Jangan Gabung Prabowo-Gibran

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:04

Demonstran Pro-Palestina Lakukan Protes di Acara Wisuda Universitas Michigan

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:57

Presidential Club Patut Diapresiasi

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:37

PKS Tertarik Bedah Ide Prabowo Bentuk Klub Presiden

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:11

Selengkapnya