Berita

Moeldoko/RMOL

Pertahanan

Eks Panglima Akui Komunikasi TNI-Polri Belum Terbangun Dengan Baik

RABU, 04 OKTOBER 2017 | 16:31 WIB | LAPORAN:

Mantan Panglima TNI Moeldoko mengakui jika komunikasi antara lembaga keamanan khususnya TNI dan Polri masih belum terbangun dengan baik.

Pernyataan ini disampaikan Moeldoko terkait adanya konflik di tubuh TNI-Polri akibat ditahannya 280 pucuk Arsenal Stand Alone Grenade Launcher (SAGL) yang diimpor Polri dari Bulgaria di Gudang UNEX Area Kargo Bandara Soekarno-Hatta (Soetta) oleh BAIS TNI.

"Ya dalam mengelola negara besar ini (miskomuniskasi) mungkin saja terjadi. Tapi kalau ada saling rasa trust, sebuah komunkasi dapat mudah dipahami," kata Moeldoko di Kantor PARA Syndicate Jakarta, Rabu (4/10).


Untuk itu Moeldoko pun meminta agar instansi antar lembaga kemanan harus diperkuat, termasuk dalam hal komunikasi.

"Yang paling penting bukan komentar dari orang lain, tapi bagaimana kita memperkuat didalam dan bagaimana memperkuaat instansi antar lembaga," katanya.

Namun Moeldoko enggan mengomentari lebih jauh siapa pihak yang berhak disalahakan dalam polemik senjata impor tersebut.

"Saya tidak memiliki kompetensi untuk menjawab. Menkopolkam sudah memberi jawaban jadi saya tidak perlu," demikian Moeldoko.[san]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

UPDATE

Kemenhut Sebut Kejagung Hanya Mencocokkan Data, Bukan Penggeledahan

Kamis, 08 Januari 2026 | 00:04

Strategi Maritim Mutlak Diperlukan Hadapi Ketidakpastian di 2026

Rabu, 07 Januari 2026 | 23:49

Komplotan Curanmor Nekat Tembak Warga Usai Dipergoki

Rabu, 07 Januari 2026 | 23:30

Pemuda Katolik Ajak Umat Bangun Kebaikan untuk Dunia dan Indonesia

Rabu, 07 Januari 2026 | 23:01

PDIP Tolak Pilkada Lewat DPRD karena Tak Mau Tinggalkan Rakyat

Rabu, 07 Januari 2026 | 22:39

Penjelasan Wakil Ketua DPRD MQ Iswara Soal Tunda Bayar Infrastruktur Pemprov Jabar

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:56

Kejagung Geledah Kantor Kemenhut terkait Kasus yang Di-SP3 KPK

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:39

84 Persen Gen Z Tolak Pilkada Lewat DPRD

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:33

Draf Perpres TNI Atasi Terorisme Perlu Dikaji Ulang

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:09

Harta Anggota KPU DKI Astri Megatari Tembus Rp7,9 Miliar

Rabu, 07 Januari 2026 | 21:07

Selengkapnya