Berita

Andy Murray/Net

Olahraga

Murray Pulang Cepat

Aegon Championship
KAMIS, 22 JUNI 2017 | 10:37 WIB | HARIAN RAKYAT MERDEKA

Sial benar nasib Andy Murray di ajang pemanasan Wilbledon. Petenis nomer satu dunia itu pulang lebih cepat dari turna­men Aegon Championship.

Bertanding di Queen's Club, kemarin, juara bertahan asal Britania Raya itu justru langsung tersingkir di babak per­tama oleh petenis peringkat 90 dunia Jordan Thompson dua set langsung 6-7(4), 2-6.

"Ketika saya tampil bagus di sini, biasanya di Wimbledon juga cenderung cukup bagus. Ini jelas tidak ideal," kata Murray, seperti dikutip Sports.


Tapi, Murray menolak jika hasil laga pemanasan itu sangat menentukan hasil di Wimbledon. "Tidak ada jaminan saya tampil buruk di Wimbledon, meski memang ketika saya banyak bertand­ing di kejuaraan ini membantu saya di Wimbledon," ucapnya.

Kekalahan ini diakui Murray menjadi pukulan telak dalam persiapannya menuju Wimbledon yang akan digelar pada 3-16 Juli mendatang. Hasil ini sekaligus memutus rentetan 14 keme­nangan beruntun Murray di lapangan rumput.

"Semoga saya punya cukup waktu memperbaiki beberapa hal. Bila saya bermain seperti itu jelas tidak akan menjuarai Wimbledon," ujarnya. ***

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Sultan Usul Hanya Gubernur Dipilih DPRD

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:08

Menlu Serukan ASEAN Kembali ke Tujuan Awal Pembentukan

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:03

Eks Bupati Dendi Ramadhona dan Barbuk Korupsi SPAM Diserahkan ke Jaksa

Rabu, 14 Januari 2026 | 16:00

Hakim Ad Hoc: Pengadil Juga Butuh Keadilan

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:59

Mens Rea Pandji: Kebebasan Bicara Bukan Berarti Kebal Hukum

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:50

Pemblokiran Grok Harus Diikuti Pengawasan Ketat Aplikasi AI

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:37

Alasan Pandji Pragiwaksono Tak Bisa Dijerat Pidana

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:31

Korupsi Aluminium Inalum, Giliran Dirut PT PASU Masuk Penjara

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Raja Juli Tunggu Restu Prabowo Beberkan Hasil Penyelidikan ke Publik

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27

Hakim Ad Hoc Ternyata Sudah 13 Tahun Tak Ada Gaji Pokok

Rabu, 14 Januari 2026 | 15:23

Selengkapnya