Berita

Muhammad Adam/Net

Pertahanan

Buntut Tewasnya Adam, IPW Desak Gubernur Akpol Dipecat

SABTU, 20 MEI 2017 | 05:41 WIB | LAPORAN: ZULHIDAYAT SIREGAR

Kematian Muhammad Adam, taruna akademi kepolisian tingkat II menunjukkan ada permasalahan besar dalam sistem pendidikan Polri.

Adam meninggal dunia pada Kamis (18/5) dinihari karena diduga dianiaya oleh para seniornya.

"Permasalahan utama adalah gagalnya proses implementasi konsep Revolusi Mental yang dicanangkan Jokowi," tegas Sogi Sasmita, Koord Divisi Advokasi Bakornas Independent Police Watch, Jumat (19/5).


Dia mengungkapkan pemerintah telah memberikan dukungan anggaran yang sangat besar kepada Polri, termasuk di dalamnya Lembaga Pendidikan Polri.

"Tapi kenyataannya konsep Promoter Kapolri telah gagal dalam meningkatkan sistem pendidikan Polri," ungkapnya.

Karena itu jajaran penanggung jawab Pendidikan Polri harus dievaluasi secara menyeluruh, mulai dari Kalemdiklat Polri hingga Tenaga Pelatih dan Tenaga Pengajar Akpol.

"Sudah sepatutnya Gubernur Akpol (Anas Yusuf) dievaluasi agar kedepan bisa lebih baik lagi," tandasnya. [ian]

Populer

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Modal Asing Keluar Rp7,71 Triliun, BI Catat Tekanan di SBN pada Pertengahan Januari 2026

Jumat, 16 Januari 2026 | 08:05

Dolar AS Menguat ke Level Tertinggi Enam Pekan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:56

Kejauhan Mengaitkan Isu Ijazah Jokowi dengan SBY–AHY

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:48

RUU Perampasan Aset Jangan Jadi Alat Menyandera Lawan Politik

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:40

Jenazah 32 Tentara Kuba Korban Serangan AS di Venezuela Dipulangkan

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:33

Bursa Eropa: Efek Demam AI Sektor Teknologi Capai Level Tertinggi

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:16

Emas Tak Lagi Memanas, Tertekan Data Tenaga Kerja AS dan Sikap Moderat Trump

Jumat, 16 Januari 2026 | 07:06

Wajah Ideal Desa 2045

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:50

TPU Tegal Alur Tak Tersangkut Lahan Bersengketa

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:23

Kemenkes Siapkan Rp1,2 Triliun untuk Robotik Medis

Jumat, 16 Januari 2026 | 06:04

Selengkapnya