Berita

Teguh Juwarno/Net

Politik

PAN Yakin Teguh Juwarno Tidak Terlibat Korupsi E-KTP

KAMIS, 23 MARET 2017 | 03:49 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

. Partai Amanat Nasional (PAN) berkeyakinan Teguh Juwarno tidak terlibat dalam kasus dugaan korupsi e-KTP.

Begitu tegas Sekretaris Jenderal DPP PAN Eddy Soeparno saat ditemui di Kantor DPP PAN, Jakarta, Rabu (22/3).

"Bahwa saudara Teguh Juwarno tidak terlibat dalam proses e-KTP sebagaimana didakwakan. Di mata PAN, beliau politisi yang baik dan jujur," ujarnya.


Untuk itu, ia berharap penegak hukum bisa menggunakan azas praduga tak bersalah dalam menangani kasus ini. Sehingga tidak menyudutkan orang atau pihak-pihak tertentu.

Lebih lanjut, Eddt menegaskan bahwa PAN siap menerjunkan tim bantuan hukum jika Wakil Ketua Komisi VI DPR RI itu meminta.

"Terkait bantuan hukum jika dibutuhkan kami menyediakan, karena Teguh Djuwarno adalah salah satu kader terbaik PAN yang memumpuni dan jujur. Sehingga kalau diminta kami akan siapkan," pungkasnya.

Nama Teguh turut disebut dalam dakwaan kasus e-KTP. Teguh disebut menerima 167.000 dolar AS dari proyek senilai Rp 5,9 triliun itu. [ian]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya