Berita

Anies Baswedan/Net

Politik

Alasan Anies Merapat Ke Keluarga Cendana

MINGGU, 19 MARET 2017 | 22:43 WIB | LAPORAN: WIDIAN VEBRIYANTO

Calon Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memiliki alasan khusus merapatkan barisan ke Keluarga Besar Soeharto.

Kata dia, dukungan dari seluruh elemen masyarakan bagi pasangan Anies-Sandi dibutuhkan dalam putaran kedua Pilgub DKI. Untuk itu, cara yang dilakukan pasangan ini adalah menjangkau semua pihak. Sehingga tidak terfokus pada satu atau dua kelompok tertentu saja.

"Kita menjangkau pada semuanya tidak secara spesifik satu dua kelompok," ujar mantan rektor Universitas Paramadina itu di Hotel Marina Batavia, Jakarta, Minggu (19/3).


Terlebih, lanjutnya, pemilih DKI mengambil keputusan untuk mendukung paslon berdasarkan keyakinan masing-masing. Sehingga, penting bagi calon untuk menjangkau seluruh elemen masyarakat di Jakarta.

"Warga DKI kan memilih lebih pada keyakinan sendiri-sendiri," ujarnya.

Namun begitu, Anies menilai bahwa kehadirannya dalam acara peringatan Supersemar yang digelar Keluarga Cendana di Masjid At-Tin sebagai hal yang biasa. Ini lantaran dalam acara tersebut, pasangan calon lawan juga turut hadir di acara

"Saya sama seperti Pak Djarot yang diundang juga," katanya. [ian]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya