Berita

Foto: Pendam Tanjungpura

Pertahanan

40 Prajurit Kodam XII/Tpr Kembali Dari Satgas Tinombala

MINGGU, 18 SEPTEMBER 2016 | 20:42 WIB | LAPORAN:

40 Prajurit Kodam XII/Tanjungpura yang tergabung dalam Satuan Tugas Tinombala telah selesai melaksanakan tugas dan kembali ke Induk Pasukan di Batalyon Infanteri (Yonif)  Rider 641/Beruang.

Selama delapan bulan, puluhan prajurit pimpinan Letnan Dua Infanteri Yosandhi bergabung dengan Satgas Tinombala dalam perburuan Kelompok Santoso di wilayah Sulawesi Tengah.

Panglima Kodam XII/Tpr melalui Inspektur Kodam (Irdam) XII/Tpr Kolonel Infanteri Sudarmadi, Sabtu (17/9) kemarin saat menyambut mereka kembali menyampaikan terima kasih serta penghargaan kepada 40 prajurit Kodam XII/Tpr itu dedikasi dan loyalitas dalam melaksanakan tugas operasi di daerah Sulteng. 

Lebih lanjut Irdam mengatakan, tugas memelihara stabilitas keamanan di daerah Poso Sulteng bukanlah ringan, mengingat kondisi dan situasi yang dihadapi memiliki tingkat resiko yang tinggi.

"Keberhasilan yang telah diraih selama di daerah penugasan agar dapat dijadikan sebagai pengalaman yang sangat berharga dan tambahan bekal dalam meningkatkan kemampuan sebagai prajurit profesional, yang komit terhadap tugas dan tanggung jawabnya dalam mengawal tetap tegaknya NKRI," tegasnya.

Irdam meminta kepada prajurit yang telah kembali dari penugasan untuk secepatnya menyesuaikan  dengan aktivitas program satuan dan penanggulangan serta pencegahan kebakaran hutan dan lahan di wilayah Kalimantan Barat.[wid] 

Populer

Makin Ketahuan, Nomor Ponsel Fufufafa Dicantumkan Gibran pada Berkas Pilkada Solo

Senin, 23 September 2024 | 09:10

Warganet Beberkan Kejanggalan Kampus Raffi Ahmad Peroleh Gelar Doktor Kehormatan

Senin, 30 September 2024 | 05:26

WNI Kepoin Kampus Pemberi Gelar Raffi Ahmad di Thailand, Hasilnya Mengagetkan

Minggu, 29 September 2024 | 23:46

Kejagung di Bawah ST Burhanuddin, Anak Buah Jalan Masing-masing

Rabu, 25 September 2024 | 17:11

Akun Fufufafa Ganti Nama dari Gibran jadi Slamet Gagal Total

Senin, 23 September 2024 | 08:44

Warganet Geram Bahlil Bandingkan Diri dengan Rasulullah: Maaf Nabi Tidak Minum Alkohol

Kamis, 26 September 2024 | 07:43

Lagu Akun Fufufafa Cari Kambing Hitam Viral

Senin, 23 September 2024 | 07:59

UPDATE

Kebakaran terjadi di Cafe Mal Ciputra

Jumat, 04 Oktober 2024 | 02:05

Warganet Desak Raffi Ahmad Kembalikan Gelar Doktor HC

Jumat, 04 Oktober 2024 | 01:39

Pola Debat Pilkada Jakarta Tak Meniru Debat Pilpres

Jumat, 04 Oktober 2024 | 01:27

Judol Turunkan Kelas Menengah di Indonesia

Jumat, 04 Oktober 2024 | 01:12

Biden Bahas Potensi Serangan Israel di Kilang Minyak Iran

Jumat, 04 Oktober 2024 | 00:45

Ini Bocoran Sosok Pimpinan DPRD DKI Jakarta Dilantik Jumat Siang

Jumat, 04 Oktober 2024 | 00:44

Buntut Pembubaran Diskusi FTA di Kemang, Aktivis Minta Polisi Disanksi

Jumat, 04 Oktober 2024 | 00:13

Mantan Ketua DPRD Kasih Pramono-Rano Kisi-kisi Masalah Jakarta

Jumat, 04 Oktober 2024 | 00:02

Kapolda Lampung Getarkan Semangat Pilkada Damai Lewat Petikan Gitar

Kamis, 03 Oktober 2024 | 23:52

Baznas dan MUI Terbitkan Buku Jusuf Kalla Mujahid Perdamaian Dunia

Kamis, 03 Oktober 2024 | 23:39

Selengkapnya