Berita

ilustrasi/net

Nusantara

Pembawa Ganja Sempat Lolos Dari Bandara Soekarno-Hatta

SENIN, 18 JULI 2016 | 05:37 WIB | LAPORAN: ALDI GULTOM

Pemberantasan narkotika dan obat-obatan terlarang terus berjalan di wilayah DKI Jakarta.

Aparat Kepolisian dari Polda Metro Jaya menyatakan berhasil meringkus seorang pria berinisial M (48), di kawasan Tebet, Jakarta Selatan. Pria itu diketahui membawa paket ganja yang berasal dari Aceh.

Kasubdit 3 Ditresnarkoba Polda Metro Jaya AKBP M. Arsal Sahban, mengatakan, pengungkapan pada Sabtu lalu itu berkat kerjasama dengan Polda Nanggroe Aceh Darussalam.


Barang bukti yang didapatkan kepolisian adalah paket ganja seberat 4,45 Kg.

"Ini kedua kalinya kami mengungkap paket ganja dari Aceh," kata Arsal kepada wartawan, dikutip dari RMOL Jakarta, Minggu (17/7).

Pengiriman barang itu, kata dia, melalui Bandara Udara Soekarno-Hatta. Dia mengatakan, pelaku sempat lolos dari pemeriksaan.

Sementara itu, Direktur Narkoba Polda Metro Jaya Kombes John Turman Panjaitan mengaku lolosnya pelaku dari bandara harus menjadi evaluasi.

"Perlu kita pikirkan bersama untuk memperketat jalur bandara dengan alat khusus yang bisa mendeteksi setiap narkoba yang diselundupkan melalui bandara," kata John. [ald]

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

UPDATE

Corak Kita di Mata Marx

Kamis, 29 Januari 2026 | 06:01

Hoaks Tersangka Putriana Dakka Dilaporkan ke Divisi Propam Mabes

Kamis, 29 Januari 2026 | 05:55

Pelukan Perkara Es Jadul

Kamis, 29 Januari 2026 | 05:29

Eggi Sudjana: Roy Suryo Belagu, Sok Merasa Hebat

Kamis, 29 Januari 2026 | 05:12

Sekda Jateng Turun Tangan Cari Pendaki Hilang di Bukit Mongkrang

Kamis, 29 Januari 2026 | 05:00

Polisi Pastikan Seluruh Karyawan Pabrik Swallow Medan Selamat

Kamis, 29 Januari 2026 | 04:31

Mengenal Luluk Hariadi, Tersangka Korupsi Pengadaan Baju Ansor Rp1,2 Miliar

Kamis, 29 Januari 2026 | 04:17

Tanggung, Eggi-Damai Lubis Harusnya Gabung Jokowi Sekalian

Kamis, 29 Januari 2026 | 04:11

Eggi Sudjana: Tak Benar Saya Terima Rp100 Miliar

Kamis, 29 Januari 2026 | 03:40

Hukum Berat Oknum Polisi-TNI yang Tuduh Penjual Es Gabus Jual Produk Berbahan Spons

Kamis, 29 Januari 2026 | 03:08

Selengkapnya