Berita

SBY: Secara moral, Para Pemimpin Di Negeri Ini Bertanggung jawab

KAMIS, 09 JUNI 2016 | 05:02 WIB | LAPORAN: ZULHIDAYAT SIREGAR

. Mantan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengajak umat Islam untuk meningkatkan kepedulian terhadap sesama.

Menurutnya, itu merupakan salah satu hikmah pelaksanaan puasa yang dijalankan di Bulan Ramadhan saat ini.

"Pedih rasanya ketika kita berada dlm keadaan haus & lapar. Inilah yg kita rasakan ketika menjalankan ibadah puasa di bulan suci ini," ungkap SBY seperti dikutip dari akun Twitter @SBYudhoyono pagi ini.


"Kini, kita lebih merasakan betapa pedihnya kaum fakir & miskin, apalagi yg sungguh miskin, sepanjang tahun mereka menahan rasa lapar," sambung Ketua Umum DPP Partai Demokrat ini.

"Mulai sekarang tak cukup hanya "ingat kaum miskin", bagi yg mampu mari tingkatkan kepedulian, bantuan nyata & sedekah kita," ajaknya.

"Mari kita cegah, yg kaya makin kaya, yg miskin makin susah hidupnya. Malu, bagi yg terus tumpuk kekayaan & tak peduli kpd yg lain," katanya mengingatkan.

"Scr moral, para pemimpin di negeri ini bertanggung jawab utk terus kurangi kemiskinan. Inilah prioritas yg pertama. Bukan yg lain-lain," tandasnya. 

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Sambut Imlek

Selasa, 20 Januari 2026 | 12:12

Warning Dua OTT

Selasa, 20 Januari 2026 | 12:01

AS Kirim Pesawat Militer ke Greenland, Denmark Tambah Pasukan

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:41

Purbaya: Tukar Jabatan Kemenkeu-BI Wajar dan Seimbang

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:34

Sumbar Perlu Perencanaan Matang Tanggap Bencana

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:32

Stasiun MRT Harmoni Bakal Jadi Pusat Mobilitas dan Aktivitas Ekonomi

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:29

Juda Agung Resign, Keponakan Prabowo Diusung Jadi Deputi Gubernur BI

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:20

Kepala Daerah Harus Fokus Bekerja Bukan Cari Celah Korupsi

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:16

Presiden Bulgaria Mundur di Tengah Krisis Politik

Selasa, 20 Januari 2026 | 10:53

Bupati Pati Sudewo Cs Digiring ke Gedung Merah Putih KPK

Selasa, 20 Januari 2026 | 10:41

Selengkapnya