Berita

James Eagen Holmes/net

Pria Ini Dihukum 3.318 Tahun untuk Pembantaian di Aurora 3 Tahun Lalu

KAMIS, 27 AGUSTUS 2015 | 08:12 WIB | LAPORAN: ADE MULYANA

Masih ingat pembantaian di bioskop Century di Aurora, Colorado, Amerika Serikat, pada saat pemutaran film Batman, The Dark Knight Rises tahun 2012 yang lalu?

Hakim Carlos Samour yang mengadili sang pembantai James Eagen Holmes menjatuhkan hukuman seumur hidup sebanyak 12 kali dan hukuman penjara maksimum hingga 3.318 tahun.

"Pengadilan berkeinginan agar terdakwa tidak pernah menginjakkan kaki lagi di masyarakat bebas," ujar hakim Samour dalam sidang hari Rabu (26/8).


"Terdakwa tidak berhak menerima simpati apapun," katanya lagi.

Vonis Hakim Samour ini disambut tepuk tangan keluarga korban dan orang-orang yang selamat dari pembantaian itu.

Sebanyak 12 orang tewas dalam peristiwa yang terjadi pada tanggal 20 Juli 2012 itu.

Holmes yang kini berusia 27 tahun dinyatakan bersalah oleh juri dalam persidangan bulan lalu.

Juri tidak mencapai kata sepakat apakah Holmes harus dieksekusi atau tidak. [dem]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

UPDATE

Komisi III DPR Sambut KUHP dan KUHAP Baru dengan Sukacita

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:12

Bea Keluar Batu Bara Langkah Korektif Agar Negara Tak Terus Tekor

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:08

Prabowo Dua Kali Absen Pembukaan Bursa, Ini Kata Purbaya

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:07

Polri Susun Format Penyidikan Sesuai KUHP dan KUHAP Baru

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:06

Koalisi Permanen Mustahil Terbentuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:01

Polri-Kejagung Jalankan KUHP dan KUHAP Baru Sejak Pukul 00.01 WIB

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:58

Tutup Akhir Tahun 2025 DPRD Kota Bogor Tetapkan Dua Perda

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:46

Presiden Prabowo Harus Segera Ganti Menteri yang Tak Maksimal

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:42

Bitcoin Bangkit ke Level 88.600 Dolar AS

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Berjualan di Atas Lumpur

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Selengkapnya