Berita

Dunia

UNICEF: Seperlima Anak-anak Di Perancis Hidup Miskin

RABU, 10 JUNI 2015 | 18:22 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Seperlima atau sekitar tiga juta anak di Perancis saat ini hidup di bawah garis kemiskinan.

Menurut laporan terbaru UNICEF yang dirilis pada Selasa (10/6), di antara jutaan anak yang hidup di bawah garis kemiskinan itu,sekitar 30 ribu anak-anak di Perancis merupakan tunawisma, sedangkan 9 ribu anak lainnya tinggal di daerah kumuh dan 140 ribu anak putus sekolah setiap tahunnya.

"Laporan kami adalah sebuah peringatan agar mendorong pihak berwenang untuk mengambil tindakan mendesak yang lebih efisien untuk meningkatkan kehidupan setiap anak," kata Presiden UNICEF Perancis Michèle Barzach seperi dimuat Press TV.


Ia menyebut bahwa anak-anak menghadapi terjangan ketidaksetaraan ekonomi dengan konsekuensi bencana bagi masa depan mereka.

"Mereka rentan dalam jangka panjang dan menempatkan masa depan mereka dalam bahaya," kata laporan itu.

Laporan UNICEF itu juga menyoroti kondisi hidup ribuan anak migran di Perancis yang tidak dapat diterima. Anak migran paling sering menjadi korban diskriminasi dan pelanggaran hak utama. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lie Putra Setiawan, Mantan Jaksa KPK Dipercaya Pimpin Kejari Blitar

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:04

Pemangkasan Produksi Batu Bara Tak Boleh Ganggu Pasokan Pembangkit Listrik

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:00

Jaksa Agung Mutasi 19 Kajari, Ini Daftarnya

Senin, 12 Januari 2026 | 23:31

RDMP Balikpapan Langkah Taktis Perkuat Kemandirian dan Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 23:23

Eggi Sudjana-Damai Hari Lubis Ajukan Restorative Justice

Senin, 12 Januari 2026 | 23:21

Polri dan TNI Harus Bersih dari Anasir Politik Praktis!

Senin, 12 Januari 2026 | 23:07

Ngerinya Gaya Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 23:00

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA KTB Persiapkan Kader Bangsa

Senin, 12 Januari 2026 | 22:44

Megawati: Kritik ke Pemerintah harus Berbasis Data, Bukan Emosi

Senin, 12 Januari 2026 | 22:20

Warga Malaysia Ramai-Ramai Jadi WN Singapura

Senin, 12 Januari 2026 | 22:08

Selengkapnya