Berita

tommy soeharto/net

Politik

Tommy Soeharto: Munaslub Golkar Tak Jadi Digelar Sebelum Pilkada

JUMAT, 29 MEI 2015 | 22:26 WIB | LAPORAN: ADE MULYANA

. Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) Partai Golkar batal digelar sebelum Pilkada serentak Desember 2015.

Kepastian pembatalan disampaikan politisi Golkar yang juga penggagas munaslub, Tommy Soeharto.

"Munas Luar Biasa tidak jadi dilaksanakan sebelum pilkada karena kami merasa masih banyak kader DPD1 yang terikat kontrak di kedua kubu," kata Tommy dalam akun twitternya, @HutomoMP_9, Jumat (29/5).


Selama ini Tommy mengemukakan munaslub sebagai jalan menyelesaikan konflik dualisme kepengurusan beringin. Namun, katanya, munaslub tidak bisa dilaksanakan sekarang ini karena situasi yang tidak mendukung dari kedua kubu.

"Untuk saat ini cukup nonton saja permainan petak umpet di balik Partai Golkar. Silakan lakukan yang terbaik, semoga bisa ikut pilkada," imbau putra bungsu mendiang Presiden Soeharto itu.

Kemarin malam, Tommy mengaku bertemu Ketua Dewan Pertimbangan Partai Golkar Akbar Tandjung. Banyak hal yang dibahas terkait nasib beringin.

"Silakan pertanggungjawabkan apa yang dianggap benar. Jika kader-kader terbaik gagal ikut pilkada, silakan bertanggung jawab, jangan ngeles," demikian Tommy.[dem]


Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Andre Rosiade Sambangi Bareskrim Polri Usai Nenek Penolak Tambang Ilegal Dipukuli

Senin, 12 Januari 2026 | 14:15

Cuaca Ekstrem Masih Akan Melanda Jakarta

Senin, 12 Januari 2026 | 14:10

Bitcoin Melambung, Tembus 92.000 Dolar AS

Senin, 12 Januari 2026 | 14:08

Sertifikat Tanah Gratis bagi Korban Bencana Bukti Kehadiran Negara

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

KPK Panggil 10 Saksi Kasus OTT Bupati Lampung Tengah Ardito Wijaya

Senin, 12 Januari 2026 | 14:03

Prabowo Terharu dan Bangga Resmikan 166 Sekolah Rakyat di Banjarbaru

Senin, 12 Januari 2026 | 13:52

Kasus Kuota Haji, Komisi VIII Minta KPK Transparan dan Profesional

Senin, 12 Januari 2026 | 13:40

KPK Periksa Pengurus PWNU DKI Jakarta Terkait Dugaan Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 13:12

Prabowo Tinjau Sekolah Rakyat Banjarbaru, Ada Fasilitas Smartboard hingga Laptop Persiswa

Senin, 12 Januari 2026 | 13:10

Air Naik hingga Sepinggang, Warga Aspol Pondok Karya Dievakuasi Polisi

Senin, 12 Januari 2026 | 13:04

Selengkapnya