Berita

Rachmawati: Jangan Berhenti Lawan Nekolim dan Rezim Proxy!

RABU, 20 MEI 2015 | 01:15 WIB | LAPORAN: ADE MULYANA

Karut-marut persoalan bangsa saat ini dinilai merupakan buah dari bercokolnya kaum nekolim. Berbagai kebijakan yang dibuat jauh dari pembelaan terhadap rakyat kecil.

Putri Mendiang Soekarno, Rachmawati Soekarnoputri, mengajak semua pihak terutama kaum Nasionalis-Soekarnois untuk terus melakukan perlawanan.

Menurutnya, selama kaum nekolim bercokol, NKRI yang sejahtera adil makmur berdasarkan Pancasila dan UUD 1945 seperti yang diperjuangkan Bung Karno tidak akan terwujud.


"Teruskan perjuangan melawan kaum nekolim," kata Rachma kepada redaksi, Selasa (19/5) malam.  

Selain itu,  Rachma yang juga pendiri Yayasan Pendidikan Soekarno, juga menyerukan untuk melawan rezim proxy yang tunduk kepada kekuatan asing. Sama seperti nekolim, rezim proxy juga menjadi penyebab karut-marut persoalan bangsa saat ini.

"Nekolim dan anteknya kaum penindas tidak akan pernah bisa menyatu dengan kaum yang ditindasnya. Meraka akan terus menghisap darah rakyat," tukas Rachma.[dem]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lie Putra Setiawan, Mantan Jaksa KPK Dipercaya Pimpin Kejari Blitar

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:04

Pemangkasan Produksi Batu Bara Tak Boleh Ganggu Pasokan Pembangkit Listrik

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:00

Jaksa Agung Mutasi 19 Kajari, Ini Daftarnya

Senin, 12 Januari 2026 | 23:31

RDMP Balikpapan Langkah Taktis Perkuat Kemandirian dan Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 23:23

Eggi Sudjana-Damai Hari Lubis Ajukan Restorative Justice

Senin, 12 Januari 2026 | 23:21

Polri dan TNI Harus Bersih dari Anasir Politik Praktis!

Senin, 12 Januari 2026 | 23:07

Ngerinya Gaya Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 23:00

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA KTB Persiapkan Kader Bangsa

Senin, 12 Januari 2026 | 22:44

Megawati: Kritik ke Pemerintah harus Berbasis Data, Bukan Emosi

Senin, 12 Januari 2026 | 22:20

Warga Malaysia Ramai-Ramai Jadi WN Singapura

Senin, 12 Januari 2026 | 22:08

Selengkapnya