Berita

Menteri Luar Negeri India Sushma Swaraj/net

Dunia

ASEAN Jadi Bagian Penting Kebijakan Luar Negeri India

JUMAT, 24 APRIL 2015 | 08:34 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

ASEAN merupakan inti dari dari undang-undang kebijakan East yang diterapkan oleh India. Dengan kata lain, ASEAN merupakan bagian penting dari reorientasi kemitraan dalam konteks abad ke-21.

Begitu kata Menteri Luar Negeri India Sushma Swaraj dalam pembukaan kantor Indian Mission to ASEAN di Jakarta pada Kamis (23/4).

Pembukaan kantor Indian Mission to ASEAN itu sendiri diharapkan dapat membawa hubungan yang lebih fokus, objektif, sinergi antara India dan ASEAN.


Sushma menjelaskan bahwa perdagangan bilateral antara India dan ASEAN mendekati angka 80 miliar dolar AS dengan arah investasi lebih dari 56 miliar dolar AS. India pun bahkan telah menandatangani sejumlah perjanjian dagang dengan negara-negara ASEAN.

"India secara aktif bekerja sama dengan negara-negara ASEAN dalam menghadapi tantangan keamanan tradisional dan non-tradisional, dan telah mendirikan beberapa mekanisme untuk memperkuat kerjasama sektoral di berbagai bidang, termasuk pertanian, pendidikan, lingkungan, energi baru terbarukan dan ilmu pengetahuan-teknologi, ICT, ilmu ruang angkasa, bioteknologi kelautan, UKM, pariwisata, dan sebagainya," tandanya. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya