Berita

goodluck jonathan/net

Dunia

Goodluck Jonathan: Nigeria Tak Butuh Pasukan PBB Lawan Boko Haram

JUMAT, 17 APRIL 2015 | 16:08 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Presiden Nigeria Goodluck Jonathan mengatakan kepada PBB bahwa negaranya tidak memerlukan bantuan pasukan internasional untuk melawan kelompok militan Boko Haram.

Dalam pernyataannya, seperti dimuat Press TV (Kamis, 17/4), Jonathan menjelaskan bahwa PBB lebih baik fokus untuk membantu para korban Boko Haram. Keterlibatan PBB tidak boleh didasarkan pada penegakkan militer, melainkan promosi keamanan regional.

Pernyataan itu dikeluarkan setelah Jonathan bertemu dengan perwakilan khusus PBB untuk Afrika Barat dan Afrika Tengah.


Dalam beberapa tahun terakhir Boko Haram diketahui merupakan salah satu ancaman di Nigeria. Kelompok militan yang baru-baru ini menyatakan kesetiannya kepada ISIS itu kerap menyerang desa-desa, membunuh, menjarah, serta menculik warga sipil.

Sejumlah kota di Nigeria yang diduduki Boko Haram antara lain adalah Borno, Adamawa, dan Yobe.

Nigeria diketahui baru-baru ini menolak mandat Dewan Keamanan PBB untuk menyebarkan pasukan internasional untuk melawan Boko Haram. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Jutaan Orang Tak Sadar Terkena Diabetes

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:17

Kejati Sumut Lepaskan Tersangka Penadahan Laptop

Rabu, 14 Januari 2026 | 06:00

Sektor Energi Indonesia Siap Menggebrak Melalui Biodisel 50 Persen dan PLTN

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:35

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

Pasal Pembuka, Pasal Pengunci

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:21

Eggi Sudjana Perburuk Citra Aktivis Islam

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:19

Pratikno dan Jokowi Harus Dihadirkan di Sidang Sengketa Ijazah KIP

Rabu, 14 Januari 2026 | 04:03

Dugaan Pengeluaran Barang Ilegal di Cileungsi Rugikan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:45

Eggi Sudjana Konsisten Meyakini Jokowi Tak Punya Ijazah Asli

Rabu, 14 Januari 2026 | 03:15

Selengkapnya