Berita

Dunia

Rebutan Hak Gembala, Sekitar 45 Orang Jadi Korban Tewas di Serangan Fajar

SENIN, 16 MARET 2015 | 12:20 WIB | LAPORAN: AMELIA FITRIANI

Sekitar 45 orang tewas dalam serangan yang dilakukan oleh sejumlah pria bersenjata di desa Egba, Benue, Nigeria. Di antara para korban tewas, adalah wanita dan anak-anak.

Serangan itu sendiri dilakukan saat subuh atau saat fajar baru menjelang. Para pria bersenjata kabarnya menggunakan senjata api laras panjang.

Seorang petugas polisi setempat bernama Audu Sule mengatakan, di wilayah tersebut memang terjadi konflik antara para gembala dari kelompok etnis Fulani dan petani atas hak penggembalaan.


"Mereka melepas tembakan di desa yang sepi, membunuh pendudukan termasuk wanita dan anak-anak," kata Sule seperti dimuat BBC (Minggu, 15/3).

Pihak kepolisian setempat lengsung melakukan pemburuan pelaku, namun belum satu pun berhasil ditangkap.

Benue sendiri merupakan wilayah yang memiliki sejarah serangan kekerasan dan pembalasan antara para gembala semi-nomaden dan petani.

Tahun lalu, sedikitnya 100 warga desa tewas di negara bagian Kaduna sentral dalam serangan terkait dengan sengketa antara petani lokal dan para gembala. [mel]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya