Berita

Jenderal Sutarman/net

Pertahanan

Kapolri Ajak Kawal Presiden Baru

SABTU, 18 OKTOBER 2014 | 02:12 WIB | LAPORAN:

Kepala Polri Jenderal Sutarman menyambut baik pertemuan Joko Widodo (Jokowi) dan Prabowo Subianto, dua rival dalam Pilpres 2014.  

Menurutnya, hal iktu merupakan cermin budaya bangsa yang selalu mengedepankan silahturrahmi dan musyawarah dalam menyelesaikan masalah.

"Saya kira siapa pun tokohnya silaturahmi itu sangat positif. Karena dengan silaturahmi sebagai cermin Indonesia kita bisa menyelesaikan berbagai masalah," ujar Sutarman kepada wartawan di Mapolda Metro Jaya, Jumat (17/10).

Karena itu, dia mengimbau masyarakat untuk dapat mengawal dan mengkritisi kinerja presiden terpilih selama lima tahun ke depan.

"Kami berharap pesta sudah selesai, kompetisi sudah selesai dan kita sudah menetapkan pemimpin baru. Mari kita kawal untuk lima tahun mendatang, dan kita menilainya," kata Sutarman.

Dia berharap, dengan pertemuan Jokowi-Prabowo menjelang pelantikan presiden baru 20 Oktober mendatang masyarakat bisa mengawal kerja pemerintah.

Sementara itu, terkait Pengamanan pelantikan presiden, Polri mengerahkan 22 ribu personilnya.

Sutarman memaparkan, pengamanan dibagi menjadi empat ring yaitu ring 1 di dalam gedung DPR/MPR, ring 2 di halaman komplek, ring 3 di jalan sekitar komplek parlemen, dan ring 4 di sejumlah sentra perbelanjaan dan pusat keramaian. [why]

Populer

Aduan Kebohongan sebagai Gugatan Perdata

Selasa, 08 Oktober 2024 | 10:03

PDIP Bisa Dapat 3 Menteri tapi Terhalang Chemistry Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 01:53

Pernah Bertugas di KPK, Kapolres Boyolali Jebolan Akpol 2003

Senin, 07 Oktober 2024 | 04:21

Laksdya Irvansyah Dianggap Gagal Bangun Jati Diri Coast Guard

Sabtu, 05 Oktober 2024 | 03:45

Prabowo Sudah Kalkulasi Chemistry PDIP dengan Gibran

Rabu, 09 Oktober 2024 | 02:35

Bakamla Jangan Lagi Gunakan Identitas Coast Guard

Rabu, 09 Oktober 2024 | 06:46

Selebgram Korban Penganiayaan Ketum Parpol Ternyata Mantan Kekasih Atta Halilintar

Senin, 07 Oktober 2024 | 14:01

UPDATE

Butuh Sosok Menteri Keuangan Kreatif dan Out of the Box

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:44

KPK Masih Usut Keterlibatan Hasto Kristiyanto di Kasus Harun Masiku dan DJKA

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:27

Kesan Jokowi 10 Tahun Tinggal di Istana: Keluarga Kami Bertambah

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:27

Segini Potensi Penerimaan Negara dari Hasil Ekspor Pasir Laut

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:22

Main Aman Pertumbuhan 5 Persen

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:19

Gagal Nyagub, Anies Makin Sibuk

Jumat, 11 Oktober 2024 | 13:08

Predator Seks Incar anak-anak, Mendesak Penerapan UU TPKS

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:41

Dukung Otonomi Sahara Maroko, Burundi: Ini Solusi yang Realistis

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:39

Digelar Akhir Oktober, Indocomtech 2024 Beri Kejutan Spesial

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:29

WTO Perkirakan Perdagangan Global Naik Lebih Tinggi jika Konflik Timteng Terkendali

Jumat, 11 Oktober 2024 | 12:15

Selengkapnya