Berita

m Nazaruddin/net

Hukum

KORUPSI HAMBALANG

Nazar Akui Giring PT DGI Tangani Proyek Hambalang

SELASA, 13 MEI 2014 | 19:24 WIB | LAPORAN:

. Bekas Bendahara Umum Partai Demokrat, Muhammad Nazaruddin tak membantah pernah memerintahkan anak buahnya, Mindo Rosalina Manulang untuk menggiring agar PT Duta Graha Indah (DGI) bisa mengerjakan proyek pembangunan Pusat Pendidikan Pelatihan dan Sekolah Olahraga Nasional (P3SON) Hambalang, Jawa Barat.

"Benar, yang mulia," kata dia saat bersaksi dalam sidang lanjutan terdakwa Teuku Bagus Mokhamad Noor di Pengadilan Tipikor Jakarta, Selasa (13/5).

Pernyataan itu dilontarkan Nazar saat dikonfirmasi oleh salah seorang hakim anggota, Anwar. Nazar cerita, Rosa juga menyiapkan uang sekitar Rp 21 miliar guna mensukseskan proses penggiringan tersebut.


"Iya itu atas peritah atasan saya, yang mulia," kata Nazar. Atasannya ungkap Nazar adalah Anas Urbaningrum.

Pada akhirnya, Nazar cerita, PT DGI tidak mendapatkan proyek Hambalang. Sebab, terang dia, Machfud Suroso yang mendorong PT Adhi Karya, sudah lebih dulu menyiapkan uang penggarapan proyek dan disetujui Anas.

"Akhirnya uang diminta kembali," demikian terpidana suap Wisma Atlet ini. [rus]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

UPDATE

Komisi III DPR Sambut KUHP dan KUHAP Baru dengan Sukacita

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:12

Bea Keluar Batu Bara Langkah Korektif Agar Negara Tak Terus Tekor

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:08

Prabowo Dua Kali Absen Pembukaan Bursa, Ini Kata Purbaya

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:07

Polri Susun Format Penyidikan Sesuai KUHP dan KUHAP Baru

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:06

Koalisi Permanen Mustahil Terbentuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:01

Polri-Kejagung Jalankan KUHP dan KUHAP Baru Sejak Pukul 00.01 WIB

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:58

Tutup Akhir Tahun 2025 DPRD Kota Bogor Tetapkan Dua Perda

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:46

Presiden Prabowo Harus Segera Ganti Menteri yang Tak Maksimal

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:42

Bitcoin Bangkit ke Level 88.600 Dolar AS

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Berjualan di Atas Lumpur

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Selengkapnya