Berita

Ilmuwan China Bongkar Penyebab Warna Putih di Tubuh Harimau

MINGGU, 26 MEI 2013 | 00:58 WIB | LAPORAN:

Misteri warna putih yang ada di kulit Harimau berhasil diungkap oleh para ilmuwan asal Cina. Dari hasil penelitian diketahui bahwa yang  bertanggung jawab dalam proses pewarnaan kulit harimau putih adalah gen pigmen SLC45A2.

Gen ini juga yang berperan dalam proses pewarnaan kulit pada manusia dan beberapa hewan termasuk kuda, ayam dan ikan.

Pengungkapan misteri bermula saat ilmuwan dari Peking University Shu Jin Luo bersama rekan-rekannya melakukan penelitian terhadap genetika dari sebuah keluarga harimau yang hidup di Kebun Binatang Chimelong, Panyu, Guangzhou, China.


Tim berhasil mengidentifikasi perubahan kecil dalam versi harimau putih dari SLC45A2 yang muncul untuk menghambat produksi pigmen merah dan kuning. Meski demikian, perubahan ini tidak berpengaruh pada generasi pigmen hitam. Oleh karena itu, orang yang memiliki kulit putih masih memiliki garis gelap dalam karakteristik kulit mereka.

Hasil penelitian juga mencatat bahwa sejumlah harimau putih yang ditemukan di kebun binatang memiliki masalah kesehatan, seperti masalah penglihatan dan beberapa cacat.

"Kekurangan ini akibat dari perkawinan sedarah, tapi harimau putih itu sama sekali tidak menunjukkan kelemahan yang lebih umum dalam varian Bengal," kata Luo seperti dilansir kantor berita BBC.[dem]

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lie Putra Setiawan, Mantan Jaksa KPK Dipercaya Pimpin Kejari Blitar

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:04

Pemangkasan Produksi Batu Bara Tak Boleh Ganggu Pasokan Pembangkit Listrik

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:00

Jaksa Agung Mutasi 19 Kajari, Ini Daftarnya

Senin, 12 Januari 2026 | 23:31

RDMP Balikpapan Langkah Taktis Perkuat Kemandirian dan Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 23:23

Eggi Sudjana-Damai Hari Lubis Ajukan Restorative Justice

Senin, 12 Januari 2026 | 23:21

Polri dan TNI Harus Bersih dari Anasir Politik Praktis!

Senin, 12 Januari 2026 | 23:07

Ngerinya Gaya Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 23:00

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA KTB Persiapkan Kader Bangsa

Senin, 12 Januari 2026 | 22:44

Megawati: Kritik ke Pemerintah harus Berbasis Data, Bukan Emosi

Senin, 12 Januari 2026 | 22:20

Warga Malaysia Ramai-Ramai Jadi WN Singapura

Senin, 12 Januari 2026 | 22:08

Selengkapnya