Berita

ilustrasi/ist

Dunia

Bus Suporter Chile Masuk Jurang, 16 Tewas

MINGGU, 10 FEBRUARI 2013 | 13:19 WIB | LAPORAN: SHOFFA A FAJRIYAH

Sebuah bus yang membawa pendukung fanatik klub sepak bola Chile terjun ke jurang pada Sabtu (9/2). Dalam insiden nahas ini 16 orang dinyatakan tewas dan 21 orang lainnya mengalami luka-luka.

Polisi setempat mengatakan kecelakaan itu terjadi pada pagi dini hari. Dugaan sementara menyebutkan pengemudi kehilangan kendali saat memasuki jalan pegunungan dekat Kota Tome. Bus kemudian terperosok sekitar 500 kaki (150 meter) ke jurang.

Dikutip ABC News (Minggu, 10/2), sebagian besar dari mereka yang tewas dalam kecelakaan tersebut berusia rata-rata 13 hingga 18 tahun, termasuk salah satu diantaranya bayi yang masih berumur beberapa bulan.

Sebagian besar penumpang bus ini adalah para pendukung fanatik klub Chile, O'Higgins, yang dalam perjalanan pulang usai menonton dambaannya bertanding melawan klub Huachipato de Talcahua. Pertandingan tersebut dimenangkan O'Higgins dengan skor 2-0.[ian]

Populer

Polemik Jam Buka Toko Kelontong Madura di Bali

Sabtu, 27 April 2024 | 17:17

Kaki Kanan Aktor Senior Dorman Borisman Dikubur di Halaman Rumah

Kamis, 02 Mei 2024 | 13:53

Bey Pastikan Kesiapan Pelaksanaan Haji Jawa Barat

Rabu, 01 Mei 2024 | 08:43

Bocah Open BO Jadi Eksperimen

Sabtu, 27 April 2024 | 14:54

Pj Gubernur Jabar Minta Pemkab Garut Perbaiki Rumah Rusak Terdampak Gempa

Senin, 29 April 2024 | 01:56

Pj Gubernur Jabar Ingin Persiapan Penyelenggaraan Ibadah Haji Sempurna

Kamis, 02 Mei 2024 | 03:58

Telkom Buka Suara Soal Tagihan ‘Telepon Tidur’ Rp9 Triliun Pertahun

Kamis, 25 April 2024 | 21:18

UPDATE

Misi Dagang ke Maroko Catatkan Transaksi Potensial Rp276 Miliar

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:51

Zita Anjani Bagi-bagi #KopiuntukPalestina di CFD Jakarta

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:41

Bapanas: Perlu Mental Berdikari agar Produk Dalam Negeri Dapat Ditingkatkan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:33

Sadiq Khan dari Partai Buruh Terpilih Kembali Jadi Walikota London

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:22

Studi Privat Dua Hari di Taipei, Perdalam Teknologi Kecantikan Terbaru

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:14

Kekuasaan Terlalu Besar Cenderung Disalahgunakan

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:09

Demi Demokrasi Sehat, PKS Jangan Gabung Prabowo-Gibran

Minggu, 05 Mei 2024 | 09:04

Demonstran Pro-Palestina Lakukan Protes di Acara Wisuda Universitas Michigan

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:57

Presidential Club Patut Diapresiasi

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:37

PKS Tertarik Bedah Ide Prabowo Bentuk Klub Presiden

Minggu, 05 Mei 2024 | 08:11

Selengkapnya