Berita

ILUSTRASI

Gudang Furniture di Kamal Muara Hangus Terbakar

JUMAT, 25 JANUARI 2013 | 13:39 WIB | LAPORAN:

Jago merah kembali berkobar, Jumat (25/1) pagi. Sasarannya kali ini sebuah gudang furniture Olympic di Komplek Perindustrian Jalan Kamal Dadap RT 07 RW 01 No 2, Kamal Muara, Penjaringan, Jakarta Utara. Hingga pukul 13.20 WIB, api masih menyala.

"Sampai sekarang proses pemadaman masih berlangsung, belum selesai," kata seorang petugas Sudin Pemadam Kebakaran Jakut, Ari saat dikonfirmasi Rakyat Merdeka Online, sesaat lalu.

Informasi kebakaran diterima pihaknya pada pukul 08.35 WIB, kata Ari. Sedikitnya 22 unit mobil damkar langsung dikerahkan ke lokasi. Puluhan unit mobil damkar itu terdiri dari lima unit dari Sudin Jakut, Dinas Damkar sebanyak 15 unit dan dua unit bantuan dari Sudin Jakbar. Diakuinya pula petugas terlambat tiba di lokasi lantaran sempat terjebak macet.


Dugaan sementara api bersumber dari korsleting listrik. Belum diketahui kerugian yang ditimbulkan, namun menurut Ari, ada empat sekat bangunan yang berukuran 32x40 meter, ludes terbakar. [wid]

Populer

Mantan Jubir KPK Tessa Mahardhika Lolos Tiga Besar Calon Direktur Penyelidikan KPK

Rabu, 24 Desember 2025 | 07:26

Kejagung Copot Kajari Kabupaten Tangerang Afrillyanna Purba, Diganti Fajar Gurindro

Kamis, 25 Desember 2025 | 21:48

Sarjan Diduga Terima Proyek Ratusan Miliar dari Bupati Bekasi Sebelum Ade Kuswara

Jumat, 26 Desember 2025 | 14:06

Mantan Wamenaker Noel Ebenezer Rayakan Natal Bersama Istri di Rutan KPK

Kamis, 25 Desember 2025 | 15:01

8 Jenderal TNI AD Pensiun Jelang Pergantian Tahun 2026, Ini Daftarnya

Rabu, 24 Desember 2025 | 21:17

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Camat Madiun Minta Maaf Usai Bubarkan Bedah Buku ‘Reset Indonesia’

Selasa, 23 Desember 2025 | 04:16

UPDATE

Komisi III DPR Sambut KUHP dan KUHAP Baru dengan Sukacita

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:12

Bea Keluar Batu Bara Langkah Korektif Agar Negara Tak Terus Tekor

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:08

Prabowo Dua Kali Absen Pembukaan Bursa, Ini Kata Purbaya

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:07

Polri Susun Format Penyidikan Sesuai KUHP dan KUHAP Baru

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:06

Koalisi Permanen Mustahil Terbentuk

Jumat, 02 Januari 2026 | 14:01

Polri-Kejagung Jalankan KUHP dan KUHAP Baru Sejak Pukul 00.01 WIB

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:58

Tutup Akhir Tahun 2025 DPRD Kota Bogor Tetapkan Dua Perda

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:46

Presiden Prabowo Harus Segera Ganti Menteri yang Tak Maksimal

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:42

Bitcoin Bangkit ke Level 88.600 Dolar AS

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Berjualan di Atas Lumpur

Jumat, 02 Januari 2026 | 13:41

Selengkapnya