ilustrasi, Yamaha Injeksi
ilustrasi, Yamaha Injeksi
“Permintaan motor injeksi YaÂmaha terus meningkat. Ini memÂbuktikan kepercayaan konÂsumen terhadap motor injeksi sangat bagus. Ditambah pengaÂlaman sukses Yamaha menangani inÂjeksi sudah lebih dari lima taÂhun,†ungkap Public RelaÂtion Corporate & CommÂuniÂcaÂtion Head Yamaha Indra Dwi Sunda di Jakarta, Selasa (9/10).
Dia mengungkapkan, motor injeksi Yamaha, seperti Mio J, Jupiter Z1, Soul GT dan V-Ixion mampu berkontribusi sebanyak 69 persen dari total penjualan SepÂtember. Pergerakan motor bertekÂnologi Fuel Injection (FI) Yamaha di pasar diklaim terus menguat dengan penjualan 143.506 unit.
Pertumbuhan penjualan ini ditoÂpang oleh Mio J CW FI Teen seÂbanyak 43.400 unit atau naik 86 persen dibandingkan AgusÂtus, Mio J FI 2.446 unit dan Mio J CW FI, 14.555 unit. SelanÂjutnya, Soul GT meÂnyumbang 28.220 unit dan moÂtor bebek injeksi pertama YaÂmaÂha Jupiter Z1 terjual 20.431 unit.
Untuk total penjualan di SeÂpÂtemÂber sendiri, segmen bebek berÂkontribusi 68.262 unit, matik 92.782 unit dan sport 47.805 unit. Tiga kategori produk YaÂmaha itu mengalami kenaikan positif.
Xeon misalnya, penjualannya naik dan hingga kini sudah 3.771 unit. Sedangkan segmen sport, V-Ixion sangat laris terjual dengan kontribusi penjualan 34.454 unit atau naik 42 persen dibandingkan Agustus. Setelah itu, disusul Byson 11.489 unit atau naik 30 persen dan Scorpio Z 1.502 unit atau meÂningkat 413 persen.
“Paling tinggi matik naik 67 persen, bebek 49 persen dan sport 42 persen. Di segmen bebek, Jupiter MX paling menonjol penjualannya karena meningkat pesat 122 persen. Dari 12.936 unit di bulan Agustus, jadi 28.779 unit di September,†tutupnya. [Harian Rakyat Merdeka]
Populer
Senin, 05 Januari 2026 | 16:47
Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13
Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46
Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39
Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00
Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15
Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55
UPDATE
Rabu, 14 Januari 2026 | 16:08
Rabu, 14 Januari 2026 | 16:03
Rabu, 14 Januari 2026 | 16:00
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:59
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:50
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:37
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:31
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:27
Rabu, 14 Januari 2026 | 15:23