Berita

Bisnis

Baru Satu Tahun Go Public, Pendapatan MBSS Meningkat Tajam

RABU, 23 MEI 2012 | 18:43 WIB | LAPORAN:

RMOL. Sangat menggembirakan, sepanjang periode tahun 2011 lalu, pendapatan PT Mitrabahtera Segara Sejati Tbk (MBSS) tumbuh sebesar 40 persen dari Rp 763,32 milliar pada tahun 2010 menjadi Rp 1,07 triliun pada tahun 2011. Padahal, perusahaan barging dan transshipment ini baru genap setahun go public.
transshipment serta bertambahnya volume dari existing contract.
 
MBSS sepanjang tahun 2011 membukukan pendapatan barging sebesar Rp 805,25 milliar atau mencerminkan 75 persen dari total pendapatan Perusahaan sementara pendapatan dari transshipment atau floating crane sebesar Rp 263,39 milliar.

Pertumbuhan pendapatan yang kuat ini memperkokoh posisi MBSS sebagai salah satu penyedia jasa logistik terpadu angkutan batubara di Indonesia dan akan menjadi platform bagi pertumbuhan yang berkesinambungan di tahun-tahun mendatang. [arp]


Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Lie Putra Setiawan, Mantan Jaksa KPK Dipercaya Pimpin Kejari Blitar

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:04

Pemangkasan Produksi Batu Bara Tak Boleh Ganggu Pasokan Pembangkit Listrik

Selasa, 13 Januari 2026 | 00:00

Jaksa Agung Mutasi 19 Kajari, Ini Daftarnya

Senin, 12 Januari 2026 | 23:31

RDMP Balikpapan Langkah Taktis Perkuat Kemandirian dan Ketahanan Energi Nasional

Senin, 12 Januari 2026 | 23:23

Eggi Sudjana-Damai Hari Lubis Ajukan Restorative Justice

Senin, 12 Januari 2026 | 23:21

Polri dan TNI Harus Bersih dari Anasir Politik Praktis!

Senin, 12 Januari 2026 | 23:07

Ngerinya Gaya Korupsi Kuota Haji

Senin, 12 Januari 2026 | 23:00

Wakapolri Tinjau Pembangunan SMA KTB Persiapkan Kader Bangsa

Senin, 12 Januari 2026 | 22:44

Megawati: Kritik ke Pemerintah harus Berbasis Data, Bukan Emosi

Senin, 12 Januari 2026 | 22:20

Warga Malaysia Ramai-Ramai Jadi WN Singapura

Senin, 12 Januari 2026 | 22:08

Selengkapnya