Berita

Pakar Telematika Roy Suryo dan Tim Kuasa Hukum Roy Suryo, Abdul Gafur Sangaji di Mapolda Metro Jaya, Jakarta Selatan pada Kamis, 8 Januari 2026 (Foto Istimewa)

Politik

Roy Suryo Laporkan 7 Pendukung Jokowi ke Polda Metro Jaya

JUMAT, 09 JANUARI 2026 | 12:42 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Pakar telematika Roy Suryo melaporkan tujuh orang simpatisan dan loyalis Presiden ke-7 RI, Joko Widodo (Jokowi), ke Polda Metro Jaya terkait dugaan pencemaran nama baik pada Kamis, 8 Januari 2026.

Tim kuasa hukum Roy Suryo, Abdul Gafur Sangaji, menegaskan bahwa pelaporan dilakukan dalam kapasitas Roy Suryo sebagai warga negara, bukan sebagai tersangka.

Secara rinci, Abdul Gafur menjelaskan ada dua klaster dalam laporan tersebut. Klaster pertama terdiri dari lima orang yang diduga melakukan pencemaran nama baik. Sedangkan klaster kedua terdiri dari dua orang yang diduga menuduh Roy terlibat dalam proyek korupsi Hambalang saat ia masih menjadi bagian dari kader Partai Demokrat.


Roy Suryo menyebutkan inisial ketujuh orang yang dilaporkan, yakni: A, B, D, F, L, U, dan V.

“Itu adalah orang-orang yang kami laporkan, dan detailnya sudah tercantum dalam laporan kepolisian Nomor STTLP/B/114/I/2026/SPKT/Polda Metro Jaya tanggal 6 Januari 2026,” ujar Roy.

Ketujuh orang tersebut disangkakan dengan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2023 tentang Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP), Pasal 433 ayat 2 dan/atau Pasal 434 ayat 1.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Arahan Tugas

Sabtu, 03 Januari 2026 | 11:54

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Kubu Jokowi Babak Belur Hadapi Kasus Ijazah

Kamis, 01 Januari 2026 | 03:29

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

UPDATE

Kesiapan Listrik dan Personel Siaga PLN Diapresiasi Warga

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:51

Megawati Minta Kader Gotong-Royong Bantu Sumatera

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:35

Muannas Peringatkan Pandji: Ibadah Salat Bukan Bahan Lelucon

Sabtu, 10 Januari 2026 | 21:28

Saksi Cabut dan Luruskan Keterangan Terkait Peran Tian Bahtiar

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:53

Rocky Gerung: Bagi Megawati Kemanusiaan Lebih Penting

Sabtu, 10 Januari 2026 | 20:40

Presiden Jerman: Kebijakan Trump Merusak Tatanan Dunia

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:53

Ostrakisme Demokrasi Athena Kuno: Kekuasaan Rakyat Tak Terbatas

Sabtu, 10 Januari 2026 | 19:31

Megawati Resmikan Pendirian Kantor Megawati Institute

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:53

Khamenei Peringatkan Trump: Penguasa Arogan Akan Digulingkan

Sabtu, 10 Januari 2026 | 18:06

NST 2026 Perkuat Seleksi Nasional SMA Kemala Taruna Bhayangkara

Sabtu, 10 Januari 2026 | 17:36

Selengkapnya