Berita

Ilustrasi. (Foto: ANTARA)

Presisi

Komplotan Curanmor Nekat Tembak Warga Usai Dipergoki

RABU, 07 JANUARI 2026 | 23:30 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Warga geger dengan adanya aksi penembakan oleh orang yang diduga komplotan pelaku pencurian sepeda motor (curanmor). 

Aksi penembakan yang terekam kamera pengawas terjadi di Jalan Kota Bambu Selatan, Palmerah, Jakarta Barat pada Rabu, 7 Januari 2026.

Dalam video terlihat terduga pelaku curanmor berjumlah dua orang dengan saling berboncengan dikejar oleh warga.


Warga pun mengejar terduga pelaku curanmor sembari berteriak 'maling'.

Namun, saat warga memergoki salah satu pelaku sedang membobol stop kontak motor warga, pelaku mengeluarkan senjata api dan melakukan tembakan hingga mengenai kaki warga.

Aksi para pelaku itu sempat dipergoki warga. Mereka lalu dikejar saat berupaya membawa kabur motor curian tersebut. Panik aksinya ketahuan pelaku nekat menembak salah satu warga.

"Terus apalah mengeluarkan senpi, menembak lah kan. Motornya korban dibawa kabur, motornya pelaku ditinggal, karena baku tarik baku tarik informasi yang kami dapatkan itu," kata Kapolsek Palmerah Kompol Gomos Simamora saat dikonfirmasi.

Sementara itu, Kanit Reskrim Polsek Palmerah AKP Dede Sobari fokus mencari pelaku dengan mencari sejumlah CCTV yang ada di lokasi kejadian guna menangkap pelaku. Sedangkan korban sudah dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan medis.


Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

KPK Amankan Dokumen dan BBE saat Geledah Kantor Dinas Perkim Pemkot Madiun

Rabu, 28 Januari 2026 | 11:15

UPDATE

Bedakan Es Gabus dengan Spons Saja Tidak Bisa, Apalagi Ijazah Asli

Jumat, 30 Januari 2026 | 02:09

Mendesak Pemberlakuan Cukai MBDK

Jumat, 30 Januari 2026 | 02:03

Paling Ideal Kedudukan Polri di Bawah Presiden

Jumat, 30 Januari 2026 | 01:21

MBG Lebih Mendesak, Lapangan Kerja Nanti Dulu Ya!

Jumat, 30 Januari 2026 | 01:16

Eggi Sudjana Cs Telah Jadi Pelayan Kepentingan Politik Jokowi

Jumat, 30 Januari 2026 | 01:11

Jokowi Butuh Perawatan Kesehatan Super Intensif

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:41

PKR Tatap Pemilu 2029 Mengandalkan Kader Daerah

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:09

Kubu Jokowi akan Terus Lancarkan Strategi Adu Domba terkait Isu Ijazah Palsu

Jumat, 30 Januari 2026 | 00:04

Ahmad Luthfi Menghilang saat Bencana Menerjang Jateng

Kamis, 29 Januari 2026 | 23:38

Roy Suryo akan Laporkan Balik Eggi Sudjana Cs

Kamis, 29 Januari 2026 | 23:15

Selengkapnya