Berita

Ilustrasi (RMOL/Alifia Dwi)

Bisnis

Perdagangan Siang: IHSG Ditutup Menguat ke Level 8.709

SENIN, 15 DESEMBER 2025 | 12:49 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil ditutup di zona hijau pada akhir perdagangan Sesi I, Senin 15 Desember 2025, menunjukkan pergerakan positif yang cukup kuat.

IHSG ditutup di level 8.709, menguat 0,57 persen atau bertambah 48 poin. Pergerakan positif IHSG ini didukung oleh penguatan di tujuh dari 11 sektor Utama, yaitu; adalah industri naik 0,89 persen menjadi 2.038, keuangan 1,45 persen menjadi 1.526, sektor kesehatan 3,79 persen menjadi 2.116.

Lalu bahan baku 1,28 persen menjadi 2.093, transportasi 0,42 persen ke level 1.976, konsumer primer 1,17 persen menjadi 1.168, konsumer non primer 0,38 persen menjadi 788.


Sektor yang melemah yaitu sektor infrastruktur turun 0,34 persen menjadi 2.589, energi 0,39 persen menjadi 4.411, teknologi 0,68 persen menjadi 10.326, properti 0,72 persen menjadi 1.194.

Total volume transaksi bursa mencapai 36,28 miliar saham dengan nilai transaksi Rp 19,47 triliun. Sebanyak 358 saham naik harga, 291 turun harga dan 148  flat.

Top Gainers (Pencetak Kenaikan Tertinggi) adalah; PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) yang menguat 4,89 persen, PT Kalbe Farma Tbk (KLBF) menguat 4,31 persen serta PT Indosat Tbk (ISAT) yang naik 3,81 persen. 

Sementara saham yang anjlok adalah;  PT Medikaloka Hermina Tbk (HEAL) turun 1,74 persen, PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC) melemah 1,52 persen, dan PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) 1,52 persen.

Populer

Connie Nilai Istilah Sabotase KSAD Berpotensi Bangun Framing Ancaman di Tengah Bencana

Rabu, 31 Desember 2025 | 13:37

Dicurigai Ada Kaitan Gibran dalam Proyek Sarjan di Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 00:40

Eggi Sudjana, Kau yang Memulai Kau yang Lari

Senin, 29 Desember 2025 | 01:10

Dugaan Korupsi Tambang Nikel di Sultra Mulai Tercium Kejagung

Minggu, 28 Desember 2025 | 00:54

Kasus Suap Proyek di Bekasi: Kedekatan Sarjan dengan Wapres Gibran Perlu Diusut KPK

Senin, 29 Desember 2025 | 08:40

KPK Panggil Beni Saputra Markus di Kejari Kabupaten Bekasi

Senin, 29 Desember 2025 | 13:09

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

UPDATE

Kontrak Rp25 Triliun PAM Jaya–Moya Disorot, Air Bersih Warga Miskin Masih Mandek

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:56

Purbaya Restui DJP Tambah Jabatan Baru hingga Akhir 2026

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:41

Protes Dedi Mulyadi, 10 Ribu Buruh Jabar akan Datangi Istana

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:30

Kritik di Tembok Kekuasaan

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:30

Dana Haji Khusus Tertahan, DPR Warning Jangan Merugikan Jamaah

Selasa, 06 Januari 2026 | 17:07

KPK Bidik Riza Chalid di Kasus Suap Katalis

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:59

Sidang Ijazah Jokowi Ditunda Lagi, Bukti Penggugat Belum Valid

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:53

Presiden Minta Media Keluar Ruangan, Lanjutan Taklimat Digelar Tertutup

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:27

Mahasiswa Indonesia Bentangkan Spanduk "Save Venezuela"

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:26

Lurah Batu Ampar Kecewa Lahan Dispora Diserobot Pengembang

Selasa, 06 Januari 2026 | 16:20

Selengkapnya