Berita

Penyanyi Maki Otsuki. (Foto: Instagram)

Dunia

Penyanyi Maki Ostuki Disabotase saat Tampil di Shanghai

Imbas Ketegangan China dan Jepang
SENIN, 01 DESEMBER 2025 | 00:04 WIB | LAPORAN: SARAH ALIFIA SURYADI

Momen mengecewakan dialami oleh penyanyi lagu anime One Piece, Maki Otsuki, yang terpaksa turun panggung saat tampil di Shanghai, China, pada Jumat 28 November 2025. 

Di tengah penampilannya, tiba-tiba lampu di panggung padam. Kemudian, lantunan musik dan mikrofon yang digunakan.

Tak lama kemudian, dua staf menghampiri dan meminta Maki Otsuki untuk turun dari panggung. Momen dramatis tersebut berhasil terekam oleh penggemar dan langsung viral di media sosial.


Melalui pernyataan resmi di situs webnya, agensi Maki Otsuki memberikan penjelasan bahwa pertunjukan terpaksa dihentikan karena keadaan yang tidak dapat dihindari.

Penampilan Maki Otsuki pada Sabtu 29 November 2025 juga dibatalkan karena alasan yang sama.

Insiden tersebut dinilai sebagai bentuk reaksi China terhadap pernyataan Perdana Menteri Jepang, Sanae Takaichi, terkait Taiwan.

Pengamat budaya pop Asia Soichiro Matsutani memperingatkan, konflik ini juga mungkin akan memperparah situasi industri budaya Jepang di luar negeri. 

"Situasi seputar bisnis hiburan Jepang bisa menjadi lebih parah lagi," kata Soichiro dikutip dari Japan Today, Minggu 30 November 2025.

Populer

Enam Pengusaha Muda Berebut Kursi Ketum HIPMI, Siapa Saja?

Kamis, 22 Januari 2026 | 13:37

Rakyat Lampung Syukuran HGU Sugar Group Companies Diduga Korupsi Rp14,5 Triliun Dicabut

Kamis, 22 Januari 2026 | 18:16

Kasi Intel-Pidsus Kejari Ponorogo Terseret Kasus Korupsi Bupati Sugiri

Rabu, 21 Januari 2026 | 14:15

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Eggi Sudjana Kerjain Balik Jokowi

Selasa, 20 Januari 2026 | 15:27

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

Hologram di Ijazah UGM Jadi Kuncian Mati, Jokowi Nyerah Saja!

Senin, 26 Januari 2026 | 00:29

UPDATE

Inilah Jurus GoTo Tingkatkan Kesejahteraan Driver

Rabu, 28 Januari 2026 | 00:08

Relawan SPPG Didorong Bersertifikasi

Rabu, 28 Januari 2026 | 00:04

Ulama Asal Madura Raih Summa Cum Laude di Universitas Al-Azhar

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:44

Penolakan Publik soal Posisi Polri di Bawah Kementerian Capai 71,9 Persen

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:28

MUI Sarankan RI Mundur dari Board of Peace

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:21

GAN Minta Mabes Polri Gelar Perkara Khusus Kasus Pemalsuan IUP

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:18

Jelang HPN 2026, JMSI Kaltim Dorong Pers Adaptif Hadapi Perubahan Perilaku Gen Z

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:18

Asta Cita Prabowo Tak Boleh Berhenti Sebatas Slogan Politik

Selasa, 27 Januari 2026 | 23:01

Pusjianmar Seskoal Bedah MDA Bersama Pakar dari British Royal Navy

Selasa, 27 Januari 2026 | 22:57

Presiden Prabowo Perkuat Kerja Sama Pendidikan Indonesia-Inggris

Selasa, 27 Januari 2026 | 22:55

Selengkapnya