Berita

Menteri Koordinatro Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto di Bursa Efek Indonesia. (Foto: RMOL/Alifia Dwi Ramandhita)

Bisnis

Lindungi Pekerja, Pemerintah Bentuk Dewan Kesejahteraan Buruh dan Satgas Anti-PHK

SENIN, 01 SEPTEMBER 2025 | 13:16 WIB | LAPORAN: ALIFIA DWI RAMANDHITA

Pemerintah telah membentuk Dewan Kesejahteraan Buruh dan Satuan Tugas Pencegahan PHK.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan pembentukan ini dilakukan untuk memetakan persoalan terkait isu ketenagakerjaan yang menjadi perhatian masyarakat.

“Terkait isu ketenagakerjaan yang sering menjadi concern pasar, Dewan Kesejahteraan Buruh dan Satuan Tugas Pencegahan PHK telah dibentuk dengan early warning system, program reskilling, dan penguatan dialog sosial,” kata Airlangga, dalam konferensi pers di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Senin, 1 September 2025.


Ia menjelaskan, kehadiran lembaga tersebut diharapkan mampu memberikan perlindungan lebih kuat terhadap tenaga kerja, sekaligus menjaga pertumbuhan ekonomi tetap berkelanjutan di tengah dinamika ekonomi global maupun nasional. 

“Ini juga menjawab salah satu tuntutan buruh saat demonstrasi kemarin,” tegasnya.

Dalam kesempatan itu, Airlangga juga menyampaikan pesan dari Presiden Prabowo Subianto yang menegaskan tekad pemerintah untuk selalu memperjuangkan kepentingan rakyat, termasuk kelompok masyarakat kecil dan tertinggal.

“Presiden juga menegaskan pentingnya persatuan dan kesatuan dengan mengajak kita menjaga persatuan nasional, dan untuk tidak mudah diadu domba,” tandasnya.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya