Berita

Prada Lucky Chepril Saputra Namo. (Foto: Media Sosial)

Pertahanan

Pomdam IX Udayana Kebut Penyelesaian Kasus Pembunuhan Prada Lucky

SABTU, 23 AGUSTUS 2025 | 23:20 WIB | LAPORAN: BONFILIO MAHENDRA

Penyidik dan Polisi Militer Komando Daerah Militer (Pomdam) IX Udayana masih menyelesaikan berkas kasus tewasnya Prada Lucky Chepril Saputra Namo oleh 20 anggota TNI.

Asisten Intelijen Kodam IX/Udayana, Kolonel Kav Guruh Prabowo Wirajati menyebut bila berkas selesai maka akan segera dilakukan gelar perkara.

"Soal kasus tersebut mohon bersabar dulu ya, saat ini tim penyidik masih finalisasi menyiapkan segala berkasnya sebelum gelar perkara dan melimpahkan ke Oditur Militer. Nanti akan ada penjelasan dari pejabat yang ditunjuk oleh Pangdam," kata Guruh dalam keterangan yang diterima redaksi di Jakarta, Sabtu, 23 Agustus 2025.


Lanjut dia, bila berkas sudah rampung dan gelar perkara dilakukan, maka persidangan militer akan segera digelar. 

Untuk jadwal persidangan, Guruh menyebut Kodam IX/Udayana menyerahkan seluruhnya ke Mahkamah Militer.

"Setelah perkara dilimpahkan, maka proses beralih ke Oditur Militer dan Mahkamah Militer sehingga soal waktu persidangan itu nanti dari mereka yang menentukan, Kodam tidak bisa mengaturnya," jelas Guruh.

Kini, semua tersangka masih ditahan dalam menjalani proses hukum lebih lanjut.

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

Prabowo Hampir Pasti Pilih AHY, Bukan Gibran

Minggu, 04 Januari 2026 | 06:13

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Keterlambatan Klarifikasi Eggi Sudjana Memicu Fitnah Publik

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:10

DPRD DKI Sahkan Dua Ranperda

Kamis, 15 Januari 2026 | 02:05

Tak Ada Kompromi dengan Jokowi Sebelum Ijazah Palsu Terbongkar

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:37

Pernyataan Oegroseno soal Ijazah Jokowi Bukan Keterangan Sembarangan

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:22

Bongkar Tiang Monorel

Kamis, 15 Januari 2026 | 01:00

Gus Yaqut, dari Sinar Gemilang hingga Berlabel Tersangka

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:44

IPC Terminal Peti Kemas Bukukan Kinerja 3,6 Juta TEUs

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:34

Jokowi vs Anies: Operasi Pengalihan Isu, Politik Penghancuran Karakter, dan Kebuntuan Narasi Ijazah

Kamis, 15 Januari 2026 | 00:03

Eggi Sudjana dan Jokowi Saling Puji Hebat

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:41

Ketidakpastian Hukum di Sektor Energi Jadi Ancaman Nyata bagi Keuangan Negara

Rabu, 14 Januari 2026 | 23:39

Selengkapnya