Berita

Ilustrasi (Foto: RMOL/Reni Erina)

Bisnis

Pasar Eropa Beragam, Sektor Energi Terdongkrak

JUMAT, 22 AGUSTUS 2025 | 07:30 WIB | LAPORAN: RENI ERINA

Bursa saham Eropa ditutup bervariasi saat simposium Jackson Hole yang diselenggarakan Federal Reserve semakin dekat. Pasar menantikan sinyal potensi pemangkasan suku bunga AS tahun ini. 

Pasar juga memantau kebijakan tarif Amerika Serikat (AS), berharap ada kesepakatan yang yang lebih baik. 
 
Indeks pan-Eropa STOXX 600 ditutup turun tipis 0,02 poin menjadi 559,07 pada penutupan perdagangan Kamis 21 Agustus 2025 Waktu setempat, atau Jumat pagi WIB.. 


Di Jerman, Indeks DAX naik 0,07  persen atau 16,37 poin menjadi 24.293,34. 

FTSE 100 Inggris naik 0,23 persen atau 21,06 poin menjadi 9.309,20. CAC Prancis melemah 0,44 persen arau 34,74 poin menjadi 7.938,29.

Sebagian besar sektor yang berorientasi konsumen seperti ritel dan barang pribadi melemah. Saham otomotif Eropa juga melorot 0,4 persen.

Kenaikan harga minyak mengangkat sektor energi 0,9 persen, sementara saham pertahanan melesat 1,7 persen, setelah menghadapi tekanan pekan ini akibat ekspektasi kesepakatan damai Ukraina-Rusia.

Data ekonomi menunjukkan penurunan kepercayaan konsumen zona Euro dan percepatan aktivitas bisnis pada Agustus.

Saham WH Smith turun 42,3 persen, mencatatkan penurunan harian terbesar dalam sejarah perusahaan, setelah emiten ritel perjalanan asal Inggris tersebut memangkas proyeksi laba tahunannya untuk divisi Amerika Utara.

Saham Aegon melejit 7,6 persen ke level tertinggi dalam lebih dari satu dekade, setelah perusahaan asuransi Belanda tersebut menggandakan pembelian kembali saham menjadi 400 juta Euro dan mengumumkan rencana untuk memindahkan kantor pusatnya ke Amerika Serikat (AS).

Populer

Kajian Online Minta Maaf ke SBY dan Demokrat

Senin, 05 Januari 2026 | 16:47

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Pendukung Jokowi Kaget Dipolisikan Demokrat

Rabu, 07 Januari 2026 | 13:00

Penculikan Maduro Libatkan 32 Pesawat Buatan Indonesia

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:15

Mahfud MD: Mas Pandji Tenang, Nanti Saya yang Bela!

Rabu, 07 Januari 2026 | 05:55

UPDATE

Tiga Tahun UU TPKS: DPR Soroti Masalah Penegakan Hukum dan Temuan Kasus di Lapas

Kamis, 15 Januari 2026 | 12:08

Komisi III DPR Mulai Bahas RUU Perampasan Aset Tindak Pidana

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:48

Utang Luar Negeri Indonesia Kompak Menurun

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:34

Giliran Ketua DPD PDIP Jawa Barat Ono Surono Diperiksa KPK di Kasus OTT Bupati Bekasi

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:19

Muncul Tudingan Pandji Antek Asing di Balik Kegaduhan Mens Rea

Kamis, 15 Januari 2026 | 11:04

Emas Antam Naik Terus, Tembus Rp2,67 Juta per Gram!

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:54

KPK Tak Segan Tetapkan Heri Sudarmanto Tersangka TPPU

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:43

TAUD Dampingi Aktivis Lingkungan Laporkan Dugaan Teror ke Bareskrim

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:28

Istana Ungkap Pertemuan Prabowo dan Ribuan Guru Besar Berlangsung Tertutup

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:27

Update Bursa: BEI Gembok Saham Tiga Saham Ini Akibat Lonjakan Harga

Kamis, 15 Januari 2026 | 10:17

Selengkapnya