Berita

Pakar ilmu hukum pidana Universitas Tarumanegara Firmansyah/RMOL

Politik

Pengamat:

Pemakzulan Gibran Jangan Jadi Isu Elitis

SELASA, 08 JULI 2025 | 17:49 WIB | LAPORAN: RAIZA ANDINI

Pakar hukum pidana dari Universitas Tarumanegara Firmansyah berharap pemakzulan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka tidak menjadi isu elitis.

Firmansyah mengatakan, pemakzulan harus berada dalam konteks konstitusi, dan harus melalui konstitusional prosesnya dari perwakilan rakyat di DPR.

“Karena kalau dilakukan dengan emosional tentunya akan merugikan," kata Firmansyah kepada RMOL, Selasa 8 Juli 2025.


"Jangan sampai ini jadi isu elitis sebenarnya yang kemudian ditarik menjadi isu umum ya, isu masyarakat,” sambungnya.

Terkait surat yang sudah dilayangkan Forum Purnawirawan TNI ke MPR, DPR, DPD RI, Firmansyah mendorong parlemen bersikap tegas, apakah diterima atau ditolak.

“Karena mereka yang punya otoritas. Kita sebagai masyarakat mungkin akan memberikan feedback pasca dari apa yang diputuskan tadi,” kata Firmansyah.

“Masalahnya kan dari teman-teman DPR sendiri. Kan belum ada jawaban yang pasti. Itu yang harus kita tahu. Bahwa ada kepastian hukum terhadap proses tadi,” tutupnya.




Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

SETARA Institute: Libatkan TNI Berantas Terorisme, Supremasi Sipil Terancam

Senin, 19 Januari 2026 | 16:15

KPK Amankan Uang Ratusan Juta saat OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 16:11

Kemenkum Harus Aktif Awasi Transisi KUHP

Senin, 19 Januari 2026 | 16:07

KPK Benarkan Tangkap Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 16:01

Noel Cs Didakwa Terima Rp6,52 Miliar Hasil Pemerasan Sertifikasi K3

Senin, 19 Januari 2026 | 15:54

Ada Peluang Revisi UU Pemilu Pakai Metode Omnibus

Senin, 19 Januari 2026 | 15:46

Jangan Batasi Ruang Belajar dan Kerja Diaspora

Senin, 19 Januari 2026 | 15:40

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Penundaan Revisi UU Pilkada Bisa Picu Persoalan Baru

Senin, 19 Januari 2026 | 15:19

Pembahasan Revisi UU Pemilu Dibagi Dua Tahapan

Senin, 19 Januari 2026 | 15:19

Selengkapnya