Berita

Direktur Eksekutif Studi Demokrasi Rakyat (SDR), Hari Purwanto /RMOL

Politik

Banyak Kelebihan Jika Wapres Diusulkan Presiden Terpilih

MINGGU, 06 JULI 2025 | 12:47 WIB | LAPORAN: JAMALUDIN AKMAL

Posisi wakil presiden (wapres) diusulkan presiden terpilih dianggap memiliki banyak kelebihan, salah satunya untuk menjaga sinergisitas pemerintahan dan membagi peran dan fungsinya agar potensi pecah belah terhindari.

Hal itu disampaikan Direktur Eksekutif Studi Demokrasi Rakyat (SDR), Hari Purwanto merespons adanya wacana agar pergantian wapres diusulkan presiden terpilih.

"Banyak kelebihan jika wapres diusulkan oleh presiden terpilih," kata Hari kepada Kantor Berita Politik dan Ekonomi RMOL, Minggu, 6 Juli 2025.


Karena kata Hari, wapres selama ini hanya menjadi simbol dan tidak terlalu signifikan dilibatkan presiden terpilih. Peran wapres selama ini lebih kepada manajerial di dalam mendampingi presiden.

"Agar menghindari matahari kembar, sebab sosok wapres tergantung dari personalnya," tutur Hari.

Jika ke depan sosok wapres benar-benar diusulkan presiden terpilih, maka harus didasari perjalanan wapres-wapres yang ada selama ini secara langsung dan berpasangan.

"Perubahan untuk wapres diusulkan presiden terpilih untuk menjaga sinergisitas pemerintahan dan membagi peran dan fungsinya agar potensi pecah belah terhindari," pungkas Hari.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

KPK Dikabarkan OTT Walikota Madiun Maidi

Senin, 19 Januari 2026 | 15:23

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Aneh! UGM Luluskan Jokowi dengan Transkrip Nilai Amburadul

Minggu, 18 Januari 2026 | 00:35

UPDATE

Sambut Imlek

Selasa, 20 Januari 2026 | 12:12

Warning Dua OTT

Selasa, 20 Januari 2026 | 12:01

AS Kirim Pesawat Militer ke Greenland, Denmark Tambah Pasukan

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:41

Purbaya: Tukar Jabatan Kemenkeu-BI Wajar dan Seimbang

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:34

Sumbar Perlu Perencanaan Matang Tanggap Bencana

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:32

Stasiun MRT Harmoni Bakal Jadi Pusat Mobilitas dan Aktivitas Ekonomi

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:29

Juda Agung Resign, Keponakan Prabowo Diusung Jadi Deputi Gubernur BI

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:20

Kepala Daerah Harus Fokus Bekerja Bukan Cari Celah Korupsi

Selasa, 20 Januari 2026 | 11:16

Presiden Bulgaria Mundur di Tengah Krisis Politik

Selasa, 20 Januari 2026 | 10:53

Bupati Pati Sudewo Cs Digiring ke Gedung Merah Putih KPK

Selasa, 20 Januari 2026 | 10:41

Selengkapnya