Berita

Foto ilustrasi.

Politik

Demokrat Khawatir Putusan MK Cuma Uji Coba

KAMIS, 03 JULI 2025 | 13:51 WIB | LAPORAN: AHMAD SATRYO

Fraksi Partai Demokrat mengkhawatirkan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) memisahkan pemilihan umum (pemilu) nasional dan daerah hanya sekedar ajang uji coba. 

Legislator Demokrat Dede Yusuf Macan berpendapat putusan MK tidak menjamin kualitas demokrasi meningkat.

"Saya belum bisa mengatakan demikian ya, karena jangan sampai segala keputusan ini akhirnya menjadi trial and error juga," ujar Dede kepada wartawan, Kamis, 3 Juli 2025.


Menurutnya, perubahan model pemilu oleh MK belum tentu lebih baik dari yang diterapkan pada tahun 2024, dimana pemilihan DPRD tetap disatukan dengan DPR, DPD, dan Pilpres.

"Kalau pada prinsipnya sebenarnya apa yang ada itu diperbaiki. Kalau merubah mekanisme baru lagi berarti akan ada sesuatu yang mungkin nanti berubah," tutur wakil ketua Komisi II DPR itu.

Lebih dari itu dia meyakini banyak dampak dari putusan MK yang bersifat multi dimensi. Salah satunya revisi undang-undang pemilu.

"Dan akan terjadi sesuatu implikasi baru atau hal-hal baru yang di luar pemikiran kita saat ini," demikian Dede Yusuf menambahkan.

Populer

Kolaborasi dengan Turki

Minggu, 11 Januari 2026 | 04:59

KPK Panggil Sekretaris Camat hingga Direktur Perusahaan dalam Kasus OTT Bupati Bekasi

Rabu, 14 Januari 2026 | 12:09

Ijazah Asli Kehutanan UGM

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:09

Menanti Nyali KPK Panggil Jokowi di Kasus Kuota Haji

Minggu, 11 Januari 2026 | 08:46

Taktik Pecah Belah Jokowi Tak akan Berhasil

Sabtu, 10 Januari 2026 | 06:39

Bukti cuma Sarjana Muda, Kok Jokowi Bergelar Sarjana Penuh

Rabu, 14 Januari 2026 | 05:00

RH Singgung Perang Bubat di Balik Sowan Eggi–Damai ke Jokowi

Jumat, 09 Januari 2026 | 20:51

UPDATE

Trump Ancam Kenakan Tarif 25 Persen ke Delapan Negara Eropa

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:48

Arsitektur Hukum Pilkada Sudah Semakin Terlembaga

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:40

Serpihan Badan Pesawat ATR 42-500 Berhasil Ditemukan

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:08

Rekonstruksi Kontrol Yudisial atas Diskresi Penegak Hukum

Minggu, 18 Januari 2026 | 09:00

KAI Commuter Rekayasa Pola Operasi Imbas Genangan di Kampung Bandan

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:51

Seluruh Sumber Daya Harus Dikerahkan Cari Pesawat ATR yang Hilang Kontak

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:45

Tujuh Kali Menang Pilpres, Museveni Lanjutkan Dominasi Kekuasaan di Uganda

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:20

Belasan RT dan Ruas Jalan di Jakarta Terendam Banjir

Minggu, 18 Januari 2026 | 08:13

Ongkos Pilkada Langsung Tak Sebesar MBG

Minggu, 18 Januari 2026 | 07:50

Delik Hukum Pandji Tak Perlu Dicari-cari

Minggu, 18 Januari 2026 | 07:45

Selengkapnya